[Patch Note 11.03.2025]
# 1

Patch Note

 

Halo, Petualang.

Kami ingin memberikan info kepada kalian semua mengenai isi Patch terbaru yang diterapkan melalui Maintenance 11 Maret 2025 (Selasa).
Silakan cek isi dari patch yang telah diterapkan dan kami berharap melalui Update kali ini, petualang sekalian dapat menikmati petualangan yang lebih menarik lagi.

※ Karena semua Screenshot diambil pada saat test, jadi bisa terjadi perbedaan dengan Live Server yang sesungguhnya.
Jika terdapat perbedaan isi dari Patchnote dengan hal yang diterapkan di dalam game, silakan hubungi Customer Support.


Nightmare: Hutan Cahaya Bintang Jade Lembut

Komentar Developer

Nightmare Hutan Cahaya Bintang Jade telah menambahkan tingkat kesulitan baru.
"Nightmare: Hutan Cahaya Bintang Jade Lembut" memungkinkan petualang bertempur dengan semua petualang lain kecuali diri sendiri, dan bahkan Guild Member yang sama pun akan menjadi musuh tanpa kecuali di sini.
Kamu harus menghadapi musuh yang bisa muncul kapan saja hanya dengan kekuatanmu sendiri, tanpa rekan yang bisa melindungi belakangmu.

 

Satu lagi, perbedaan dari tingkat kesulitan sebelumnya adalah CP Masuk dan Batas Teratas CP yang sama.
Petualang yang telah menyelesaikan sampai Perkembangan Plus 2 kemungkinan akan memiliki CP sekitar 40,000.
Nightmare: Hutan Cahaya Bintang Jade Lembut dapat dimasuki dengan CP 40,000 atau ke atas, dan Batas Teratas CP juga sama.
Kamu tidak perlu khawatir dengan pemikiran apakah masih kurang siap untuk bertarung dengan petualang lain, dan dapat merasakan ketegangan di Nightmare ini.

 

Terakhir, kami telah menambahkan efek "Bound" untuk mencegah petualang dengan CP tinggi mengalami penurunan CP di Hutan Cahaya Bintang Jade Beku, lalu masuk ke level bawah dan melanjutkan pertempuran.
Efek "Bound" akan diterapkan saat kamu memilih difficulty dan masuk ke Nightmare: Hutan Cahaya Bintang Jade.
Kamu hanya dapat masuk ke difficulty tersebut saat efek Bound diterapkan.

 

Semoga kamu dapat menikmati bertarung sendirian sambil menembus badai salju di Hutan Cahaya Bintang Jade Lembut yang baru ditambahkan.




- Nightmare: Hutan Cahaya Bintang Jade telah ditambahkan tingkat kesulitan "Hutan Cahaya Bintang Jade Lembut".
- Dapat dimasuki jika CP 40,000 atau ke atas.
- Berbagi efek "Chill of Everfrost" dengan tingkat kesulitan lainnya.

 

- Karena penambahan Difficulty Hutan Cahaya Bintang Jade Lembut sehingga urutan tampilan tingkat kesulitan di layar masuk telah diganti.
- Ditampilkan berdasarkan urutan CP Masuk tertinggi.

Sebelum
- Hutan Cahaya Bintang Jade (CP Masuk 40,000 atau ke atas)
- Hutan Cahaya Bintang Jade Beku (CP Masuk 68,000 atau ke atas)

Sesudah
- Hutan Cahaya Bintang Jade Beku (CP Masuk 68,000 atau ke atas)
- Hutan Cahaya Bintang Jade (CP Masuk 40,000 atau ke atas)
- Hutan Cahaya Bintang Jade Lembut (CP Masuk 40,000 atau ke atas)

- Semua petualang termasuk Guild Member akan ditandai sebagai Petualang Tak Dikenal, dan dapat menyerang di dalam Hutan Cahaya Bintang Jade Lembut.

- Batas teratas CP diterapkan pada 40,000 (AP 20,150/DP 19,850) di dalam Hutan Cahaya Bintang Jade Lembut.
- CP tidak akan berkurang di bawah 29,800 (AP 15,000/DP 14,800).



 

- Efek "Bound" sesuai dengan tingkat kesulitan yang dimasuki akan diterapkan saat memasuki Nightmare: Hutan Cahaya Bintang Jade.
- Hanya dapat masuk ke tingkat kesulitan tersebut saat efek diterapkan.
- Efek ini bertahan selama 9 jam dan sisa waktu akan diperbarui saat masuk kembali.
- Sisa waktu akan tetap berkurang bahkan saat dalam status offline.
- Efek "Bound" juga akan hilang ketika efek Chill of Everfrost menjadi 0 dengan menggunakan item "Fountain of Origin Water" dan "Cleansing Fountain of Origin Water".




- Pesan terkait masuk akan ditampilkan ketika memilih tingkat kesulitan lain saat efek Bound diterapkan.


 

- Penanda Kill telah ditambahkan pada bagian kanan atas layar saat masuk ke semua tingkat kesulitan Nightmare: Hutan Cahaya Bintang Jade.
- Jumlah akan direset saat keluar.

- Jumlah "Advanced EXP Scroll" yang diambil di Hutan Cahaya Bintang Jade Beku dan Hutan Cahaya Bintang Jade meningkat 1.5 kali lipat.



Kuil Hitam

Komentar Developer

Setelah Gumiho, Arwah Dukun, dan Raja Babi Emas, dalam update kali ini, Pemimpin Pasukan Bambu, Sangoon, dan Duoksini akan telah di Kuil Hitam dengan tingkat kesulitan Jaesini Tingkat 7.

 

Lentera di Hutan Shimnidae akan menghalangi gerakan petualang dengan kekuatan yang lebih misterius, dan Sangoon akan memanggil Changui untuk menyambut petualang di Istana Harimau.
Duoksini akan menggunakan Topi Dokebi yaitu harta karun Raja Para Dokebi untuk menghilang.

 

Cara untuk mengatasi situasi seperti ini biasanya ada di dekat kita.
Perhatikan baik-baik tindakan Boss agar petualang bisa sukses dalam tantangan Jaesini Tingkat 7.

Sebagai tambahan, banyak petualang yang sedang menantang Jaesini Tingkat 7 di Kuil Hitam, termasuk Boss yang ditambahkan sebelumnya juga.
Kami telah menyesuaikan peningkatan damage PvE untuk beberapa Class dengan skill damage rendah, agar kesulitan dalam menaklukkan tingkat Jaesini yang baru ditambahkan kali ini berkurang.

Namun, kami telah memastikan juga bahwa beberapa Class yang performa Hunting-nya tinggi karena serangan area berkat faktor seperti Extra Charge, Cooldown, efek Pasif, dan lainnya, menunjukkan sosok yang disayangkan karena damage berkelanjutan yang rendah di Kuil Hitam di mana harus melawan Boss tunggal.
Class-class ini dapat mempengaruhi keseimbangan hunting jika damage PvE-nya ditingkatkan, sehingga kami menambahkan "Multiplier Damage Terhadap Boss Misi" agar mereka dapat berperan dengan baik saat menghadapi Boss tunggal juga.

Sambil mengharapkan Class-class yang telah diganti setelah update kali ini dapat menunjukkan aksinya, kami akan mempersiapkan dengan baik agar petualang dapat segera bertemu dengan Songakshi, Oduksini, dan Changui Besar.
Terima Kasih.




Tingkat Kesulitan Jaesini Tingkat 7 telah ditambahkan di Hutan Shimnidae, Istana Harimau, dan Gua Dokebi pada Kuil Hitam.
- Dapat menantang setelah menyelesaikan Jaesini Tingkat 6 dari Boss tersebut.
- Hadiah penyelesaian dan rate perolehan Embers of Hongik serta Flame of Hongik berdasarkan Level Black Spirit adalah sama pada semua tingkat kesulitan.

- Dapat memperoleh "Bundelan Hadiah Jaesini Tingkat 7" sebagai hadiah penyelesaian pertama untuk setiap Boss Jaesini Tingkat 7.
- Dapat memperoleh Embers of Hongik x3 dan Supreme EXP Scroll x1,200 saat digunakan.




- Dapat memperoleh emoji "Menguap" setelah menyelesaikan Hutan Shimnidae, Gua Dokebi, dan Istana Harimau pada tingkat kesulitan Jaesini Tingkat 7.

 

- Challenge penyelesaian Jaesini Tingkat 7 pertama untuk setiap Boss telah ditambahkan.
- Akan memperoleh "Crimson Crown" x140 saat menyelesaikannya.

 

- Kami telah mengubah agar efek layar akan tidak terlalu bergetar ketika HP Sangoon hampir habis dan bersiap untuk serangan kuat pada semua tingkat kesulitan di Kuil Hitam.

 

- Warna yang ditampilkan di lantai akan berbeda tergantung jenis serangan saat semua Boss di Kuil Hitam menyerang.
- Merah: Serangan yang bisa dihalangi dengan Forward Guard
- Biru: Serangan yang dapat ditembus dengan Forward Guard


- Multiplier damage yang diberikan kepada Boss Misi telah ditambahkan untuk setiap Class.
- Boss Misi mencakup Boss dari Boss Rush, Situs Kuno, Konstelasi, Kuil Hitam, Capotia, Boss Monster Co-Op Rush, Boss Monster Kuil Gurun Besar, Tax Wagon, Cobaan Berat Ator Kuno/Elite, Komandan Battlefield of the Sun, Boss Monster Arena Aznak, dan Boss Pertahanan Desa Eilton.
- Contoh: Jika damage yang diberikan oleh Scholar dengan satu skill di Kuil Hitam adalah 100, setelah update akan menjadi 103.
- Multiplier damage yang diberikan kepada Boss Misi untuk setiap Class yang tidak disebutkan di bawah ini adalah 1.

- Scholar: 1.03

- Dusa: 1.03

- Warlord: 1.03

- Lahn: 1.05

- Fletcher: 1.05

- Eclipse: 1.05

- Mystic: 1.06

- Hwaryeong: 1.08

- Wizard: 1.09

- Solaris: 1.09

- Gladiator: 1.14

- Zayed: 1.16

- Shai: 1.1

- Titan: 1.08

- Berserker: 1.18

- Igneous: 1.28

 

Karakter

Seocheon Field

- Damage PvE dari skill meningkat.

Lv 1: 951.6% → 1019.16%
Lv 10: 1237.08% → 1324.91%

 


 

Bloomburst

- Damage PvE dari skill meningkat.

Lv 1: 620% → 737.8%
Lv 10: 806% → 959.14%

 


 

Mark of the Moon

- Damage PvE dari skill meningkat.

Lv 1: 505% → 600.95%
Lv 10: 656.5% → 781.23%

 


 

Bloom Deluge

- Damage PvE dari skill meningkat.

Lv 1: 620% → 632.4%
Lv 10: 806% → 822.12%

 


 

Sahee's Descent

- Damage PvE dari skill meningkat.

Lv 1: 510% → 606.9%
Lv 10: 663% → 788.97%

 




Crescendo

- Damage PvE dari skill meningkat.

Lv 1: 1143.36% → 1223.39%
Lv 10: 1486.36% → 1590.41%

 




Squall

- Damage PvE dari skill meningkat.

Lv 1: 857.18% → 1011.47%
Lv 10: 1114.34% → 1314.92%

 




Retaliation

- Damage PvE dari skill meningkat.

Lv 1: 1565.36% → 1663.2%
Lv 10: 2034.97% → 2162.16%

 




Rest in Peace

- Damage PvE dari skill meningkat.

Lv 1: 1031.84% → 1124.71%
Lv 10: 1289.8% → 1405.89%

 


 

 

Rising Storm (Skill Succession)

- Damage PvE dari skill meningkat.

Lv 1: 1155.66% → 1294.34%
Lv 10: 1502.36% → 1682.64%

 


 



Cascade

- Damage PvE dari skill meningkat.

Lv 1: 748.8% → 891.07%
Lv 10: 973.44% → 1158.39%

 




Bonechill Strike

- Damage PvE dari skill meningkat.

Lv 1: 1520% → 1641.6%
Lv 10: 1976% → 2134.08%

 




Avalanche Cleave

- Damage PvE dari skill meningkat.

Lv 1: 851.5% → 902.59%
Lv 10: 1106.95% → 1173.36%

 




Gate Crusher

- Damage PvE dari skill meningkat.

Lv 1: 1352% → 1568.32%
Lv 10: 1757.6% → 2038.81%

 




Wind Knife

- Damage PvE dari skill meningkat.

Lv 1: 408.48% → 486.09%
Lv 10: 538.35% → 640.63%

 


 

Cyclonic Fury

- Damage PvE dari skill meningkat.

Lv 1: 482.5% → 525.92%
Lv 10: 627.25% → 683.7%

 


 

Ethereal Blast

- Damage PvE dari skill meningkat.

Lv 1: 612% → 728.28%
Lv 10: 795.6% → 946.76%

 


 

Wind Slicer

- Damage PvE dari skill meningkat.

Lv 1: 655.2% → 753.48%
Lv 10: 865.8% → 995.67%

 


 



Twin Dragon

- Damage PvE dari skill meningkat.

Lv 1: 801.26% → 953.5%
Lv 10: 1041.64% → 1239.55%

 


 

Blade Storm

- Damage PvE dari skill meningkat.

Lv 1: 750.37% → 817.9%
Lv 10: 975.48% → 1063.28%

 


 

Twin Fang

- Damage PvE dari skill meningkat.

Lv 1: 843.37% → 936.14%
Lv 10: 1096.38% → 1216.99%

 


 

Afterimage

- Damage PvE dari skill meningkat.

Lv 1: 1049.4% → 1175.32%
Lv 10: 1364.22% → 1527.92%

 




Fearsome Tyrant

- Damage PvE dari skill meningkat.

Lv 1: 1216.80% → 1338.48%
Lv 10: 1581.84% → 1740.02%

 


 

Falling Rock

- Damage PvE dari skill meningkat.

Lv 1: 287.76% → 316.54%
Lv 10: 374.09% → 411.50%

 


 

Earthshatter

- Damage PvE dari skill meningkat.

Lv 1: 1281.89% → 1435.72%
Lv 10: 1666.46% → 1866.43%

 


 

Beastly Wind Slash

- Damage PvE dari skill meningkat.

Lv 1: 1633.50% → 1878.53%
Lv 10: 2123.55% → 2442.08%

 


 

Raging Thunder

- Damage PvE dari skill meningkat.

Lv 1: 783.00% → 884.79%
Lv 10: 1017.90% → 1150.23%




Beastly Wind Slash (Skill Succession)

- Damage PvE dari skill meningkat.

Lv 1: 2139.86% → 2460.84%
Lv 10: 2781.82% → 3199.09%

 


 

Raging Thunder (Skill Succession)

- Damage PvE dari skill meningkat.

Lv 1: 1487.70% → 1681.10%
Lv 10: 1934.01% → 2185.43%

 


 



Emberclaw Slash

- Damage PvE dari skill meningkat.

Lv 1: 450.00% → 529.65%
Lv 10: 585.00% → 688.55%

 


 

 

Twirling Foxflare

- Damage PvE dari skill meningkat.

Lv 1: 409.73% → 647.35%
Lv 10: 532.65% → 841.56%

 


 

Emberclaw Torrent

- Damage PvE dari skill meningkat.

Lv 1: 640.00% → 753.28%
Lv 10: 832.00% → 979.26%

 




Emberclaw Torrent (Skill Succession)

- Damage PvE dari skill meningkat.

Lv 1: 640.00% → 753.28%
Lv 10: 832.00% → 979.26%

 


 



And a One!

- Damage PvE dari skill meningkat.

Lv 1: 853.81% → 939.19%
Lv 10: 1109.95% → 1220.94%

 


 

Yoo-Hoo!

- Damage PvE dari skill meningkat.

Lv 1: 341.20% → 1475.32%
Lv 10: 1743.56% → 1917.92%

 


 

Kapow!

- Damage PvE dari skill meningkat.

Lv 1: 825.00% → 990.00%
Lv 10: 1072.50% → 1287.00%

 


 

And a Three!

- Damage PvE dari skill meningkat.

Lv 1: 623.03% → 685.33%
Lv 10: 747.63% → 822.39%

 




True Shot

- Damage PvE dari skill meningkat.

Lv 1: 2299.75% → 2713.7%
Lv 10: 2989.67% → 3527.81%

 


 

Will of the Wind

- Damage PvE dari skill meningkat.

Lv 1: 966.96% → 1160.35%
Lv 10: 1257.05% → 1508.46%

 


 

Flurry of Arrows

- Damage PvE dari skill meningkat.

Lv 1: 786.48% → 1085.34%
Lv 10: 1022.42% → 1410.94%

 


 

Spinning Shot

- Damage PvE dari skill meningkat.

Lv 1: 960.33% → 1142.79%
Lv 10: 1344.47% → 1599.91%

 


 

 

Stormfall

- Damage PvE dari skill meningkat.

Lv 1: 366% → 395.28%
Lv 10: 475.8% → 513.86% 

 


 

Sagoonja: Plum

- Damage PvE dari skill meningkat.

Lv 1: 687.05% → 838.2%
Lv 10: 893.16% → 1089.66%

 


 

Sagoonja: Orchid

- Damage PvE dari skill meningkat.

Lv 1: 1004.4% → 1295.67%
Lv 10: 1305.72% → 1684.37%

 


 

Sagoonja: Chrysanth

- Damage PvE dari skill meningkat.

Lv 1: 806% → 1071.98%
Lv 10: 1047.8% → 1393.57%

 


 

Cloudrise

- Damage PvE dari skill meningkat.

Lv 1: 626.6% → 689.26%
Lv 10: 814.58% → 896.03%

 





 

Eagle Drop

- Damage PvE dari skill meningkat.

Lv 1: 906% → 1168.74%
Lv 10: 1177.8% → 1519.36%

 


 

 

Lights Out

- Damage PvE dari skill meningkat.

Lv 1: 1356% → 1789.92%
Lv 10: 1762.8% → 2326.89%

 


 

Infernal Burst

- Damage PvE dari skill meningkat.

Lv 1: 1421% → 1818.88%
Lv 10: 1847.3% → 2364.54%

 


 

Feral Rage

- Damage PvE dari skill meningkat.

Lv 1: 1235% → 1556.1%
Lv 10: 1605.5% → 2022.93%

 


 

 

- Sesuai dengan penyesuaian damage PvE, damage yang diberikan kepada World Boss oleh Class-class berikut akan disesuaikan.
- Class terkait: Choryeong, Woosa, Ranger, Windwalker, Blade Master, Guardian, Sura, Hwaryeong, Yacha, Shai, Titan, Destroyer, Grandmaster
- World Boss merujuk pada Chaos Muraka, Katzvariak, dan lainnya yang muncul pada waktu yang ditentukan.

Komentar Developer

Efek "Reprimand" telah ditambahkan pada Class Paladin, Spiritwalker, Drakania, dan Letanas sebagai bagian terakhir dari update spesialisasi.

Class-class tersebut memiliki ciri khas dalam mengendalikan kekuatan transendensi.
Melalui "Reprimand", mereka dapat memberikan efek merugikan kepada lawan dan efek menguntungkan kepada kawan saat sedang combat.

Kami telah melakukan penyesuaian mulai dari peningkatan damage skill yang sering digunakan, penerapan Super Armor pada skill, Extra Charge, hingga combo.
Dengan demikian, kami harapkan agar dapat menunjukkan sosok yang lebih kuat di medan perang ke depannya.

 

- Efek "Reprimand" telah ditambahkan pada Class Paladin, Spiritwalker, Drakania, dan Letanas.

 

 

Reprimand

- Memberikan efek "Reprimand" selama 10 detik kepada petualang yang serangannya mengenai target.

- Cooldown: 60 detik

 

- Musuh yang menerima efek "Reprimand" akan mengalami pengurangan Max HP sebesar 5,000.

- HP Penyerang akan pulih 350 HP saat menyerang musuh yang terkena efek "Reprimand".

- Kawan yang tidak memberikan efek "Reprimand" juga dapat menyerang musuh tersebut untuk memulihkan HP.

- Cooldown adalah 1 detik dan diterapkan berdasarkan yang terkena serangan.

- Contoh: Meskipun beberapa karakter menyerang musuh yang terkena efek "Reprimand" secara bersamaan, hanya satu petualang yang pertama kali menyerang yang HP-nya dipulihkan.

- Contoh: Setelah Cooldown 1 detik berlalu, hanya satu karakter yang pertama kali menyerang yang HP-nya akan dipulihkan.

 

 

Dragon Fang

- Extra Charge meningkat. (1 kali → 2 kali)

 


 

Heaven's Fall

 

- Extra Charge meningkat. (1 kali → 2 kali)

- Aal dan Serrett Branch telah ditambahkan.

 


 

Beatdown

 

- Aal dan Serrett Branch telah dihapus.

 


 

Dance of the Black Tortoise

 

- Efek Super Armor diterapkan selagi menggunakan skill.

- Damage PvP dari skill meningkat.

 

Lv 1: 386.72% → 502.73%

Lv 10: 492.03% → 639.64%

 


 

Phoenix Wings

 

- Damage PvP dari skill meningkat.

 

Lv 1: 240.13% → 288.15%

Lv 10 : 273.70% → 328.44%

 


 

Dance of the Blue Dragon

 

- Super Armor akan diterapkan lebih lama selama pose penyelesaian teknik.

 


 



 

Phoenix Wings (Skill Succession)

 

- Damage PvP dari skill meningkat.

 

Lv 1: 312.16% → 374.60%

Lv 10: 355.81% → 426.97%

 


 

Dance of the Blue Dragon (Skill Succession)

 

- Super Armor akan diterapkan lebih lama selama pose penyelesaian teknik.

 


 

 

 

Radiant Charge

 

- Jarak perpindahan skill meningkat.

- Damage PvE dari skill meningkat.

 

Lv 1: 420.90% → 547.17%

Lv 10: 568.22% → 738.68%

 


 

Divine Wrath

 

- Damage PvP dari skill meningkat.

 

Lv 1: 560.48% → 672.58%

Lv 10: 728.62% → 874.35%

 


 

Judgment of Light

 

- Damage PvP dari skill meningkat.

 

Lv 1: 409.73% → 450.7%

Lv 10: 532.65% → 585.91%

 


 



 

Vorpal Thrust

 

- Attack Speed dari skill meningkat.

- Damage PvE dan PvP dari skill meningkat.

 

PvE

Lv 1: 468.75% → 950%

Lv 10: 609.37% → 1235%

 

PvP

Lv 1: 223.12% → 450%

Lv 10: 290.06% → 585%

 


 

Wings of Ruin

 

- Damage PvP dari skill meningkat.

 

Lv 1: 918% → 1020%

Lv 10: 1193.4% → 1326%

 


 

Brimbolt Tempest

 

- Efek "Super Armor" diterapkan saat menggunakan skill. (Tidak diterapkan di Arena)

- Damage PvP dari skill meningkat.

 

Lv 1: 385.05% → 445%

Lv 10: 500.56% → 578.5%

 


 

Draconic Shockwave

 

- Attack Range dari serangan kedua meningkat saat menggunakan skill.

- Damage PvP dari skill meningkat.

 

Lv 1: 390.15% → 470%

Lv 10: 507.19% → 611%

 


 

Dragon Glide

 

- Cooldown skill berkurang 1 detik.

 


 

Ground Zero

 

- Attack Speed dari skill meningkat.

- Damage PvE dan PvP dari skill meningkat.

 

PvE

Lv 1: 811.2% → 975%

Lv 10: 1054.5% → 1267.5%

 

PvP

Lv 1: 198.9% → 300%

Lv 10: 258.57% → 390%

 


 

Markthanan's Flight

 

- Akan jatuh lebih cepat saat menekan tombol skill setelah menggunakan skill.

- Damage PvP dari skill meningkat.

 

Lv 1: 425.68% → 510%

Lv 10: 553.38% → 663%

 


 

Azure Claw

 

- Kecepatan Casting dan Attack Range dari skill meningkat.

- Jarak perpindahan skill berkurang.

- Ahib dan Serrett Branch telah ditambahkan.

- Efek Enhancement "Flow: Burst Leap" telah ditambahkan.

 

“Flow: Burst Leap”

- Kecepatan Casting skill sedikit melambat, namun jarak perpindahan meningkat secara signifikan saat diaktifkan.

 


 

Rip and Tear

 

- Ahib dan Serrett Branch telah dihapus.

- Damage PvP dari skill meningkat.

 

Lv 1: 357% → 430%

Lv 10: 464.1% → 559%

 


 

 

 

Legacy

 

- Damage PvP dari skill meningkat.

 

Lv 1: 589.5% → 648.45%

Lv 10: 766.35% → 842.99%

 


 

Spiteful Soul

 

- Damage PvP dari skill meningkat.

 

Lv 1: 304.15% → 364.98%

Lv 10: 396% → 475.2%

 


 

Savage Decree

 

- Dapat melakukan combo setelah menggunakan skill "Aerial Burst".

 


 

Sundering Roar

 

- Efek "Forward Guard" dan "Super Armor Belakang" diterapkan saat menggunakan skill.

- Efek Enhanced "Super Armor" telah dihapus.

- Efek Enhanced "Memulihkan HP" telah ditambahkan.

 

 
 

Konten Tambahan dan Perbaikan

- Hadiah yang diperoleh akan berubah sesuai dengan peringkat yang dicapai saat mencapai peringkat 1-3 dalam Pertahanan Desa Eilton.

- Semakin tinggi peringkat, semakin tinggi pula kemungkinan untuk memperoleh [Necklace] Primal Unknown Memory.
- Hadiah untuk peringkat di bawah 3 tetap sama seperti sebelumnya.

 

Peringkat 1
- Voidsent Eye x1
- [Primal] Unknown Memory (Necklace) (Peluang)
- [Abyssal] Unknown Memory (Necklace)
- Crimson Crown x30
- Chaos Crystal x1,000
- Alyaelli Fragment x1,000


Peringkat 2

- Voidsent Eye x1
- [Primal] Unknown Memory (Necklace) (Peluang)
- [Abyssal] Unknown Memory (Necklace)
- Crimson Crown x25
- Chaos Crystal x800
- Alyaelli Fragment x1,000


Peringkat 3

- Voidsent Eye x1
- [Primal] Unknown Memory (Necklace) (Peluang)
- [Abyssal] Unknown Memory (Necklace)
- Crimson Crown x20
- Chaos Crystal x700
- Alyaelli Fragment x1,000


Peringkat 4 - 24

- Voidsent Eye x1
- [Primal] Unknown Memory (Necklace) (Peluang)
- [Abyssal] Unknown Memory (Necklace) x1
- Crimson Crown x10
- Chaos Crystal x500
- Alyaelli Fragment x1,000


Peringkat 25 - 30

- Voidsent Eye x1
- [Abyssal] Unknown Memory (Necklace) x1
- Crimson Crown x5
- Chaos Crystal x250
- Alyaelli Fragment x1,000

 

 

- Challenge Mingguan Atoraxxion telah ditambahkan.

- Pesan Alarm Atoraxxion telah diganti menjadi "Hadiah Mingguan Atoraxxion Dapat Diperoleh".

- Alarm tersebut akan ditampilkan jika Hadiah Mingguan Atoraxxion belum diambil.

 

 

- Kami telah memperbarui agar Guild Master dapat ditunjuk meskipun Guild telah memiliki atau menawar Node/Kastil.

- Tidak dapat menunjuk pada hari ketika Siege War atau Node War sedang berlangsung.

 

 



- "Grafik Perkembangan" yang memungkinkan petualang untuk memeriksa pertumbuhan Karakterku berdasarkan periode telah ditambahkan.

- Kamu dapat memeriksa peningkatan CP dengan melihatnya secara Mingguan/Bulanan.

- Waktu hingga kabur diterapkan menjadi lebih singkat jika tidak berpartisipasi dalam pertempuran di Battlefield of the Sun.
- Telah diubah agar item tidak lagi tersisa di Tas Pearl setelah membeli Social Action Dance.
- Item Dance yang sudah dibeli dan dimiliki sebelumnya telah dihapus, dan Dance dapat langsung digunakan setelah pembelian meskipun tidak ada item.




- Telah diubah agar obrolan menjadi obrolan Grup saat login ke dalam game bagi Petualang Baru/Kembali.
- Bagi petualang yang ingin menanyakan hal-hal yang ingin diketahui, kami merekomendasikan Grup Penginapan Halo Bulan.






- Fungsi untuk berbagi semua Gear yang terpasang melalui chat dengan petualang lain telah ditambahkan.
- Dapat share di Chat dengan menyentuh ikon di bagian atas Tasku.
- Tombol untuk pergi ke konten terkait saat menerima beberapa quest dalam Jurnal Perkembangan Petualang telah ditambahkan.
- Warna penanda jarak dengan Serikat Pedagang Keliling di kanan atas ketika Pedagang Keliling muncul selama Merchantry telah diganti.





- Kami telah memperbarui agar Crystallized Totem dapat direstorasi hingga level +7 saat meng-Enhance Totem secara otomatis.
- Melakukan Restorasi menggunakan Crystallized Totem sebanyak jumlah yang dibutuhkan untuk Craft dengan pasti hingga level +7 pada cara Craft.
- Contoh: Jika Enhancement Totem +7 gagal dan menjadi Totem +6, akan menggunakan 19,000 Crystallized Totem untuk merestorasi menjadi Totem +7.

 

- Telah ditambahkan agar dapat menggunakan Eidolic Dawnveil Weapon, Sub-Weapon, Armor, Helmet, Shoes, Gloves, Bracelet of Blue Wishes, dan Bracelet of Blue Wishes: Eternal di menu Beli Ulang/Restorasi.



Perbaikan Eror

- [Wolf Queen] Kami telah memperbaiki isu di mana karakter berhenti setelah Auto-Move saat menggunakan Beast Rider.
- [Letanas] Kami telah memperbaiki isu di mana satu sayap tidak terlihat saat menggunakan skill "Sundering Roar" dalam keadaan Dragonblood setelah menggunakan skill "Legacy".
- [Yacha] Kami telah memperbaiki isu di mana tidak dapat langsung menggunakan skill "Collapsing Sweep" saat dalam gerakan penyelesaian skill "Energy Vacuum".

 

- Kami telah memperbaiki isu di mana beberapa monster kadang-kadang berhenti bergerak.
- Kami telah memperbaiki isu di mana pilar cahaya yang menunjukkan Kuil atau lokasi tertentu di Gurun Besar kadang-kadang tidak terlihat.
- Kami telah memperbaiki isu di mana sudut kamera sedikit demi sedikit turun ke bawah selama sedang combat dalam situasi tertentu.
- Kami telah memperbaiki isu di mana notifikasi tidak muncul meskipun beberapa material Buku Koleksi dapat didaftarkan.



- Kami telah memperbaiki isu di mana tombol Rekomendasi Tempat Hunting tetap muncul dalam status Kelola Node.
- Kami telah memperbaiki isu di mana permintaan tidak hilang meskipun sudah diterima atau ditolak di "Permintaan Diterima" pada Daftar Teman.
- Kami telah memperbaiki isu di mana daftar tidak hilang meskipun musuh dihapus dari Daftar Musuh.
- Kami telah memperbaiki isu di mana Nama Guild ditampilkan secara tidak normal di Daftar Teman.


Pemberitahuan Awal Update

- Kami akan melakukan tindakan agar hanya bisa login ke game menggunakan akun Facebook setelah menyinkronkan dengan salah satu akun Google, Apple, atau LINE setelah update maintenance pada 25 Maret 2025 (Selasa).
- Petualang yang menggunakan akun Facebook harus menyinkronkan dengan akun Google, Apple, atau LINE untuk bisa bermain.
- Harap petualang untuk memperhatikan pengumuman di bawah ini.
[Lihat]


- Tingkat kesulitan Jaesini Tingkat 7 direncanakan akan ditambahkan pada Kuil Hitam, Altar Darah, Lembah Batu Harimau, dan Makam Songakshi setelah update maintenance pada 18 Maret 2025 (Selasa).
- Mohon para petualang memperhatikan informasi di atas saat menggunakan jumlah masuk Kuil Hitam.


 

- Toko Medal of Honor akan diperbarui melalui maintenance update pada 8 April 2025 (Selasa).
- Semua Medal of Honor yang dimiliki akan dihapus saat update maintenance pada 8 April 2025 (Selasa).
- Medal of Honor adalah harta yang digunakan di Toko Medal of Honor di setiap desa.
- "Splendorous Medal of Honor" dan "Extravagant Medal of Honor" yang diperlukan untuk menggunakan perdagangan di dalam Benteng Guild tidak termasuk.


- Jumlah perolehan Medal of Honor akan meningkat 2 kali lipat mulai dari setelah update maintenance 18 Maret 2025 (Selasa) hingga sebelum pembaruan Toko Medal of Honor.
- Jika sudah memperoleh Medal of Honor sebagai hadiah dari Challenge Mingguan dan Bulanan di Arena, Ramoness, dan Karkea selama periode di bawah ini, kami telah mengirimkan Medal of Honor sebanyak jumlah yang diperoleh selama update maintenance pada 11 Maret 2025 (Selasa).
-Challenge Bulanan: 1 Maret 2025 (Sabtu), pukul 00.00 - Sebelum Maintenance 18 Maret 2025 (Selasa)
-Challenge Mingguan: 17 Maret 2025 (Senin), pukul 00.00 - Sebelum Maintenance 18 Maret 2025 (Selasa)


- Harap petualang merujuk pada informasi di atas untuk penggunaan Medal of Honor.

 

- Peta Reruntuhan yang Terlupakan akan dikecualikan dari Battlefield of the Sun saat update maintenance pada 1 April 2025 (Selasa), .
- Kami berterima kasih atas banyak minat dan perhatian petualang terhadap Battlefield of the Sun: Reruntuhan yang Terlupakan.
- Battlefield of the Sun akan berlangsung dengan peta "Crimson Wind Battlefield" dan "Sandstorm Assault" yang akan diganti setiap selang seminggu.



Event

Event Baru

Tempat Penukaran Knowledge Power-Up
· Periode Event: Setelah Maintenance 11 Maret 2025 (Selasa) - Sampai 31 Maret 2025 (Senin), pukul 23.59
Event Knowledge Power-Up: Boss Rush
· Periode Event: Setelah Maintenance 11 Maret 2025 (Selasa) - Sampai 17 Maret 2025 (Senin), pukul 23.59
Event Knowledge Power-Up: World Boss
· Periode Event: Setelah Maintenance 11 Maret 2025 (Selasa) - Sampai 17 Maret 2025 (Senin), pukul 23.59

Event Selesai

- Penambahan Kumpulan Kisah Baru Negeri Pagi Cemerlang!
- Event Sisik Imugi
- Event Login Harian
- Misi Pengumpulan Sisik Imugi
- Proyek Perkembangan Pesat - Emblem

 

Pearl Shop

※ Produk yang penjualannya akan berakhir sampai "Pemberitahuan Selanjutnya" akan diumumkan terpisah di Patch Note melalui "Produk yang penjualannya telah berakhir".
※ Produk yang periode penjualannya telah ditentukan dapat dicek di penjelasan produk di Pearl Shop di ingame.

Produk Baru

- Special Pack + Produk Rekomendasi
- Limited Knowledge Power-Up Chest [3+1]
- Chaos Knowledge Chest
- Knowledge of Glory Pack
※ Produk ini dapat dibeli sampai 31 Maret 2025 (Senin), pukul 23.59.

- Limited Knowledge Charm Pack [2+1]
※ Produk ini dapat dibeli sampai 24 Maret 2025 (Senin), pukul 23.59.


- Encarotia's Boutique

- Encarotia's Boutique I
- Encarotia's Boutique II
- Encarotia's Boutique III
- Encarotia's Boutique IV
※ Produk ini dapat dibeli sampai 31 Maret 2025 (Senin), pukul 23.59.

- Tambahan Dance Baru
- Eye-catchin' Hip Hop
※ Hanya Class yang dirilis hingga update 11 Maret 2025 yang dapat menggunakannya.

- Perilisan Outfit Baru

Nama Produk Class Harga Jual
Roselyn (Armor) Paladin, Lancer 960 Black Pearl



2025-03-10 22:05
America
Black Desert Mobile
Back to Top
Back to Top