Patch Note
Halo, Petualang.
Kami ingin memberikan info kepada kalian semua mengenai isi Patch terbaru yang diterapkan melalui Maintenance 22 Oktober 2024 (Selasa).
Silakan cek isi dari patch yang telah diterapkan dan kami berharap melalui Update kali ini, petualang sekalian dapat menikmati petualangan yang lebih menarik lagi.
※ Karena semua Screenshot diambil pada saat test, jadi bisa terjadi perbedaan dengan Live Server yang sesungguhnya.
Jika terdapat perbedaan isi dari Patchnote dengan hal yang diterapkan di dalam game, silakan hubungi Customer Support.
Karakter
Komentar Developer
Terdapat Class-Class yang mengendalikan kekuatan kegelapan atau membakar Spirit dengan Energi Bulan saat pertempuran. Kini, efek baru bernama "Oblivion" ditambahkan untuk memanfaatkan karakteristik class-class tersebut.
Seperti arti dari "Oblivion", yaitu melupakan suatu fakta, efek tersebut merupakan efek yang menghapus memori yang tersimpan di tempat yang dalam. Lawan yang terkena Oblivion tidak dapat memulihkan Combat Resource atau MP untuk sementara waktu.
Bersamaan dengan ini, kami juga telah melakukan penyesuaian pada class yang performanya kurang memuaskan dan menerapkan beberapa masukan dari petualang yang telah memberikan saran positif.
Untuk meningkatkan efisiensi combat, kami telah mempercepat Attack Speed dari skill agar dapat memberikan lebih banyak Damage, atau mengubah skill menjadi Skill Langsung Aktif agar lebih fleksibel dalam pertempuran. Selain itu, kami juga melakukan penyesuaian agar memungkinkan perubahan arah saat menggunakan skill dan lain sebagainya.
Kami berterima kasih kepada para petualang yang peduli dengan balance dan meninggalkan pendapat petualang di forum Class. Kami selalu memeriksa setiap masukan dengan cermat dan akan terus melakukannya ke depannya juga.
Dengan update kali ini, kami berharap class dengan efek "Oblivion" dapat beraksi dengan baik, dan class lain yang telah disesuaikan dapat menunjukkan kekuatan yang lebih kuat.
- Efek "Oblivion" telah ditambahkan pada Class Reaper, Raven, Void Knight, dan Phantasma.
Oblivion
- Memberikan efek "Tidak Tersedia Pemulihan MP dan Combat Resource" selama 7 detik kepada salah satu target saat hit.
ㆍ Ketika ada banyak target, jika target telah ditentukan, efek "Oblivion" akan diterapkan kepada target tersebut, sedangkan jika tidak ada target yang ditentukan, efek "Oblivion" akan diterapkan kepada musuh terdekat.
ㆍ Efek "Oblivion" hanya diterapkan pada petualang dan tidak aktif saat melawan monster.
ㆍ Efek "Oblivion" memiliki cooldown 60 detik sejak digunakan.
ㆍ Class Reaper, Raven, Void Knight, dan Phantasma kebal terhadap status "Oblivion".
Sage
Ancient Wisdom
- Cara penerapan hit serangan tambahan saat menggunakan skill "Judgment of Ator", Spatial Shatter, dan "Ultimate: Spatial Collapse" yang di-enhance dengan efek "Distorted Dimension".
ㆍ Hanya area tumpang tindih 2 kali damage → Semua area 2 kali damage
Judgment of Ator
- Attack Speed dari skill meningkat.
- Cooldown skill berkurang 1 detik.
Spatial Shatter
- Attack Speed dari skill meningkat.
Void Beam
- Extra Charge dari skill meningkat menjadi 2 kali.
Phase Shift
- Skill menjadi "Skill Langsung Aktif".
Spear Bolt (Skill Succession)
- Cooldown skill berkurang 1 detik.
Legatus
Spear Bolt
- Cooldown skill berkurang 1 detik.
Phase Shift (Skill Succession)
- Skill ini menjadi "Skill Langsung Aktif".
Judgment of Ator (Skill Succession)
- Attack Speed dari skill meningkat.
- Cooldown skill berkurang 1 detik.
Wolf Queen
Lupine Pounce
- Dapat beralih arah dengan cepat saat menggunakan skill.
Dark Spire
- Attack Range dari skill meningkat.
- Tidak lagi memakai MP saat menggunakan skill.
- Efek enhancement "Pengurangan MP" diubah menjadi efek Enhance ‘Move Speed Meningkat’.
Compaction
- Attack Speed dari skill yang "Flow: Thunderbolt" telah aktif meningkat.
Beck and Call
- Skill dapat digunakan secara berurutan.
- "Heuklang: Beck and Call" dapat digunakan lebih cepat saat menggunakan skill.
Divine Roar
- Dapat melakukan combo setelah menggunakan Evasion dengan skill yang mengaktifkan Flow: Claws of Rage.
Spiritwalker
Dragon Fang
- Tidak lagi menghabiskan MP saat menggunakan skill.
Dark Spire (Skill Succession)
- Attack Range skill meningkat.
- Tidak lagi menggunakan MP saat menggunakan skill.
- Efek Enhance "Pemakaian MP Berkurang" telah diubah menjadi efek enhancement "Move Speed Meningkat".
Windwalker
Guidance of Wind
- Ikon buff ditampilkan di depan Info Buff yang sedang diterapkan saat efek "Wind Energy" diterapkan.
X-Strike
- Branch "Aal" dan "Ahib" telah ditambahkan pada skill.
- Attack Speed dari skill telah meningkat.
Vorpal Daggers
- Branch "Aal" dan "Ahib" dari skill telah dihapus.
Cyclonic Fury
- Efek "Super Armor" diterapkan saat menggunakan skill. (Tidak diterapkan di Arena)
- Damage skill PvP telah meningkat.
Lv 1: 59.06% → 159.47%
Lv 10: 77.48% → 209.21%
Sura
Desire to Kill
- Diterapkan pada jendela Buff saat efek "Sixth Shadow" sedang diterapkan.
Shadow Cloak
- Skill menjadi "Skill Langsung Aktif".
- Efek "Super Armor" yang diterapkan selama 0.5 detik setelah Stealth saat menggunakan skill diubah menjadi "Super Armor" diterapkan saat menggunakan skill. (Tidak diterapkan di Arena)
Shai
La La La!
- Jarak perpindahan skill telah meningkat.
Grandmaster
Spiral Cannon
- Dapat mengubah arah secara perlahan saat menggunakan skill.
Hal yang Diperbarui
Battlefield of the Sun
- Waktu yang dibutuhkan untuk bangkit berkurang dari 8 detik menjadi 6 detik.
ㆍ Kami telah menyesuaikan waktu menunggu bangkit agar alur tidak terputus setelah dikalahkan di Battlefield of the Sun agar dapat bergabung kembali dalam pertempuran.
Sistem
- Jumlah Food yang dibutuhkan untuk Pengutusan Daerah Merchantry di Mediah Selatan telah disesuaikan. (117,100 → 108,100)
- Efek Knockdown tidak lagi diterapkan saat membuka Peti Harta Karun Tersegel yang tidak dapat memperoleh skill di Arena Aznak.
ㆍ Beban risiko telah dikurangi agar Peti Harta Karun Tersegel dapat dimanfaatkan lebih aktif.
ㆍ Peti Harta Karun Tersegel muncul di lokasi yang ditunjukkan di bawah, dan untuk penjelasan lebih detail dapat dilihat melalui [Guide Petualang].
Perbaikan Eror
Karakter
- [Guardian] Kami telah memperbaiki isu di mana karakter berhenti sejenak sebelum berlari saat musuh berada jauh selama Auto-Hunt.
- [Phantasma] Kami telah memperbaiki isu di mana skill "Nightpierce" pada "Flow: Nightfall" tidak menyebutkan "Efek tidak diterapkan di Arena", dan masalah di mana Super Armor diterapkan di Arena saat "Flow: Nightfall" diterapkan.
- [Crimson Lily] Kami telah memperbaiki isu di mana sebagian tubuh terlihat aneh saat memakai outfit Red Nose's Armor.
Sistem
- Kami telah memperbaiki isu di mana pemain menerima damage yang tidak normal saat menginjak lantai hitam di ruang ke-4 Labirin Kuno yang Terlupakan.
- Kami telah memperbaiki isu di mana item "Fleece", "Bundle of Parchment", "Special Herba Juice", dan "Alchemist's Blue Reagent" tidak muncul di menu pengiriman barang dagang desa.
- Kami telah memperbaiki isu di mana poin hasil pertandingan tidak diterapkan dengan benar jika keluar dari game saat Ramoness berlangsung.
- Kami telah memperbaiki isu di mana "Gemstone of Tenacity" yang seharusnya meningkatkan DP dan "Gemstone of Determination" yang seharusnya meningkatkan AP, malah diterapkan sebaliknya.
UI
- Kami telah memperbaiki isu di mana Benteng Bradie tercatat dua kali di tempat perolehan pengetahuan "Orc Merah Pengamuk".
- Kami telah memperbaiki isu di mana tombol seperti Auto-Combat dan teks kematian tumpang tindih di jendela kematian saat Node War sedang berlangsung.
Pemberitahuan Awal Update
Chaos Rift
- Direncanakan akan ditambahkan daerah Chaos Rift baru dengan CP Masuk 68,000 setelah update maintenance pada 29 Oktober 2024 (Selasa).
ㆍ Mohon Petualang memperhatikan hal ini saat menggunakan Harmony Scroll dan Chaos Rift.
Item Baru
- Item baru yang menggunakan Voidsent Eye, Chaos Jewel, Ah'krad, dan Dimensional Fragment direncanakan akan ditambahkan setelah update maintenance pada 29 Oktober 2024 (Selasa).
ㆍ Harap jadikan informasi ini sebagai referensi dalam penggunaan game.
Summer Season
- Summer Season, Season Plus, dan Season Plus 2 akan berakhir pada saat maintenance update 29 Oktober 2024 (Selasa).
- Season Pass berbayar, Season Plus Pass, dan Season Plus Pass 2 dapat dibeli sampai 27 Oktober 2024 (Minggu), pukul 23.59.
ㆍ Hadiah untuk quest yang belum selesai tidak dapat diterima setelah Season berakhir.
- Akan dilakukan tindakan sebagai berikut jika belum melakukan Kelulusan Season:
ㆍ Semua item Season seperti Weapon/Armor Tuvala, Accessory, Relic, Totem, Alchemy Stone, Scroll, Chest, dan lainnya akan dihapus.
ㆍ Semua quest Season Pass, Season Plus, dan Season Plus Pass 2 yang selesai, sedang diproses, atau belum diproses akan dihapus.
- Gear Tuvala yang dimiliki akan diambil tindakan sebagai berikut.
Tuvala Gear |
Awakened Enhancement Sebelum Season Berakhir |
Gear Dikirim Setelah Season Berakhir |
Tuvala Weapon/Armor |
Awakened Enhancement +14 atau ke bawah |
Chaos Weapon/Armor +0 |
Awakened Enhancement +15 |
Chaos Weapon/Armor +1 |
|
Awakened Enhancement +16 |
Chaos Weapon/Armor +2 |
|
Awakened Enhancement +17 |
Chaos Weapon/Armor +3 |
|
Awakened Enhancement +18 |
Chaos Weapon/Armor +4 |
|
Awakened Enhancement +19 |
Chaos Weapon/Armor +5 |
|
Awakened Enhancement +20 |
Chaos Weapon/Armor +6 |
|
Tuvala Accessory |
Awakened Enhancement +6 atau ke bawah |
Chaos Accessory +0 |
Awakened Enhancement +7 |
Chaos Accessory +1 |
|
Awakened Enhancement +8 |
Chaos Accessory +2 |
|
Awakened Enhancement +9 |
Chaos Accessory +3 |
|
Awakened Enhancement +10 |
Chaos Accessory +4 |
|
Tuvala Totem |
Enhancement +0 |
Primal Rift Totem +0 |
Abyssal Totem +6 |
||
Enhancement +1 |
Primal Rift Totem +1 |
|
Abyssal Totem +6 |
||
Enhancement +2 |
Primal Rift Totem +2 |
|
Abyssal Totem +6 |
||
Enhancement +3 |
Primal Rift Totem +3 |
|
Abyssal Totem +6 |
||
Enhancement +4 |
Primal Rift Totem +4 |
|
Abyssal Totem +6 |
||
Enhancement +5 |
Primal Rift Totem +5 |
|
Totem Abyssal +6 |
||
Enhancement +6 |
Primal Rift Totem +7 |
|
Totem Abyssal +6 |
||
Enhancement +7 |
Primal Rift Totem +9 |
|
Totem Abyssal +6 |
||
Enhancement +8 |
Primal Rift Totem +11 |
|
Totem Abyssal +6 |
||
Enhancement +9 |
Primal Rift Totem +13 |
|
Abyssal Totem +6 |
||
Enhancement +10 |
Primal Rift Totem +15 |
|
Abyssal Totem +6 |
||
Tuvala Relic |
Enhancement +4 atau ke bawah |
Primal Relic +0 |
Enhancement +5 |
Primal Relic +1 |
|
Enhancement +6 |
Primal Relic +2 |
|
Enhancement +7 |
Primal Relic +3 |
|
Enhancement +8 |
Primal Relic +4 |
|
Enhancement +9 |
Primal Relic +5 |
|
Enhancement +10 |
Primal Relic +6 |
|
Tuvala Alchemy Stone |
Status Sebelum Awakening |
Primal Alchemy Stone +0 |
Awakened Enhancement +3 atau ke bawah |
||
Awakened Enhancement +4 |
Primal Alchemy Stone +1 |
|
Awakened Enhancement +5 |
Primal Alchemy Stone +2 |
|
Awakened Enhancement +6 |
Primal Alchemy Stone +3 |
|
Awakened Enhancement +7 |
Primal Alchemy Stone +4 |
|
Awakened Enhancement +8 |
Primal Alchemy Stone +5 |
|
Awakened Enhancement +9 |
Primal Alchemy Stone +6 |
|
Awakened Enhancement +10 |
Primal Alchemy Stone +7 |
- Hanya 1 jenis dengan level tertinggi yang dimiliki/dipasang akan diproses, dan semua item yang diberikan akan dikirim ke Kotak Surat.
- Jika petualang telah menyelesaikan semua Season Pass dan memiliki semua Tuvala Gear yang diperlukan untuk kelulusan, akan diproses sebagai kelulusan dan item Dazzling Completion Certificate juga akan dikirim ke Kotak Surat.
ㆍ Item Dazzling Completion Certificate dapat ditukarkan dengan salah satu hadiah kelulusan dari Igor Bartali di Desa Velia.
ㆍ Untuk penjelasan lebih detail tentang Season, dapat memeriksanya melalui [Guide Petualang - Guide Season].
Pekerjaan Perubahan Konten
- Pekerjaan perubahan konten yang diumumkan melalui komentar developer pada 14 Oktober 2024 direncanakan akan diterapkan setelah update maintenance pada 29 Oktober 2024 (Selasa).
ㆍ Harap petualang merujuk pada pemberitahuan di bawah ini.
[Pemberitahuan Panduan Perubahan Konten]
Item
- Fitur "Masuk ke Situs Kuno saat diundang oleh Teman atau Guild Member tanpa memandang CP" yang diterapkan dalam Combat Plus akan dikecualikan setelah update maintenance pada 29 Oktober 2024 (Selasa).
ㆍ Harap petualang memperhatikan informasi di atas saat menggunakan item "Combat Plus".
- "Blessing of W" yang ada di Kotak Surat atau disimpan di Tas akan dihapus setelah update maintenance pada 29 Oktober 2024.
ㆍ Harap petualang memperhatikan informasi di atas.
Kupon
- Batas penggunaan Kupon Perjamuan Heidel 2024 akan berakhir pada 28 Oktober 2024, pukul 23.59.
ㆍ Bagi Petualang yang belum mendaftarkan kupon, harap memperhatikan informasi di atas.
Event
Event Baru
Petualangan Talish
· Periode Event: Setelah Maintenance 22 Oktober 2024 (Selasa) - 11 November 2024 (Senin), pukul 23.59
Trick or Treat
· Periode Event: Setelah Maintenance 22 Oktober 2024 (Selasa) - 4 November 2024 (Senin), pukul 23.59
Event Halloween Pumpkin Chest
· Periode Event: Setelah Maintenance 22 Oktober 2024 (Selasa) - 4 November 2024 (Senin), pukul 23.59
Panggilan Boss Rush Spooky
· Periode Event: Setelah Maintenance 22 Oktober 2024 (Selasa) - 31 Oktober 2024 (Kamis), pukul 23.59
Proyek Perkembangan Pesat - Enhancement
· Periode Event: Setelah Maintenance 22 Oktober 2024 (Selasa) - 28 Oktober 2024 (Senin), pukul 23.59
Event Selesai
ㆍ Daily Mission Pass!
ㆍ Misi Harian Perkembangan Pengetahuan
ㆍ Serangan Energi Hitam
ㆍ Event Pengumpulan Black Spirit Coin
ㆍ Proyek Perkembangan Pesat - Raid Scroll
Pearl Shop
※ Produk yang penjualannya akan berakhir sampai "Pemberitahuan Selanjutnya" akan diumumkan terpisah di Patch Note melalui "Produk yang penjualannya telah berakhir".
※ Produk yang periode penjulannya telah ditentukan dapat dicek di penjelasan produk di Pearl Shop di ingame.
Produk Baru
- Special Pack + Produk Rekomendasi
ㆍ Lucky Shop Finale Pack [2+1]
ㆍShakatu Knowledge Chest [2+1]
※ Produk ini dapat dibeli sampai 28 Oktober 2024 (Senin), pukul 23.59.
- Toko Step-Up + Produk Rekomendasi
ㆍ Blazing Step-Up I
ㆍ Blazing Step-Up II
ㆍ Blazing Step-Up III
ㆍ Blazing Step-Up IV
※ Produk ini dapat dibeli sampai 28 Oktober 2024 (Senin), pukul 23.59.
- Perilisan Outfit Baru
Nama Produk |
Class |
Harga Jual |
Rose Noire (Armor) |
Mystic, Askeia |
960 Black Pearl |