Halo, Petualang.
Kami ingin memberikan info kepada kalian semua mengenai isi Patch terbaru yang diterapkan melalui Maintenance 21 Juni 2022 (Selasa).
Silakan cek isi dari patch yang telah diterapkan dan kami berharap melalui Update kali ini, petualang sekalian dapat menikmati petualangan yang lebih menarik lagi.
※ Karena semua Screenshot diambil pada saat test, jadi bisa terjadi perbedaan dengan Live Server yang sesungguhnya.
Jika terdapat perbedaan isi dari Patchnote dengan hal yang diterapkan di dalam game, silakan hubungi Support Center.
Hasashin merupakan Class assassin yang meloloskan diri setelah memberikan damage yang kuat dalam sekejap kepada musuh. Namun, terjadi situasi di mana Hasashin menerima damage yang lebih banyak daripada damage yang dia berikan saat bertemu dengan musuh. Karena itu, jumlah dikalahkan jauh lebih tinggi daripada jumlah pengalahan.
Pada update kali ini, kami melakukan pembaruan dengan memperkuat jumlah damage yang diberikan kepada musuh dan menambahkan efek damage yang didapatkan dari petualang menurun pada "Aal's Power' yang merupakan Passive Skillnya. Sembari meningkatkan kemampuan pertempuran secara keseluruhan, waktu cooldown skill 'Mirage' telah sedikit meningkat agar skill perpindahan dapat digunakan sedikit lebih seksama. |
▷ Breath of Aal
- Jumlah angin topang berkurang 1 saat kondisi ‘Aal's Power’.
- Jumlah damage PvE, PvP skill telah disesuaikan.
PvE
Lv 1 : 630% Max 3 hit → 787.5% Max 3 hit
Lv 10 : 819% Max 3 hit → 1023.7% Max 3 hit
PvP
Lv 1 : 336% Max 3 hit → 420% Max 3 hit
Lv 10 : 436.8% Max 3 hit → 546% Max 3 hit
▷ Solar Strike
- Telah diperbarui agar angin topan yang dibuat saat kondisi ‘Aal's Power’ mengejar musuh.
▷ Sand Saber
- Jumlah damage hit pertama meningkat 200% saat menggunakan skill ketika kondisi ‘Aal's Power’.
▷ Mirage
- Cooldown skill meningkat 1 detik. (8 detik → 9 detik)
▷ Unforgiven
- Efek ‘Super Armor’ telah ditambahkan. (Tidak diterapkan saat memasuki Arena)
- Efek 'Super Armor' ditambahkan pada ‘Flow: Aal's Revelation'. (Tidak diterapkan saat memasuki Arena)
Peluang kemenangan Phantasma secara keseluruhan konten rendah, dan jumlah dikalahkan pun lebih banyak jika dibandingkan dengan jumlah pengalahannya.
Phantasma merupakan Class yang mempertahankan jarak dengan musuh dan menyudutkan musuh dengan skill Mid-Ranged, Ranged yang kuat. Namun, karena kemampuan perpindahannya kurang, sulit untuk Phantasma mempertahankan jarak, dan jumlah damagenya sedikit jika dibandingkan dengan syarat pengaktifan Passive Skill yang rumit. Pada update kali ini, kami telah memperbarui daya mempertahankan jarak dan jumlah damage agar dapat menyelamatkan gaya pertempuran Phantasma. |
▷ Twin Slash
- Efek 'Super Armor' saat menggunakan skill telah ditambahkan.
- Efek ‘Stun saat hit’ telah diubah menjadi efek ‘Daze saat hit’.
- Skill 'Flow: Specter Slash' telah ditambahkan.
[Flow: Specter Slash]
Diterapkan 150% damage hit skill ‘Twin Slash’
Attack tambahan saat menahan tombol Skill
Super Armor selagi menggunakan Skill
Knockdown saat berhasil hit
Invincibility selagi jump
▷ Supernova
- Telah diubah agar efek ‘Super Armor’ saat menggunakan Skill tidak diterapkan saat memasuki Arena, dan melainkan diterapkan pada skill 'Twin Slash'.
Kecuali sebagian bagian peringkat CP atas di konten PvP berskala besar, peluang kememangan Lancer terlihat rendah pada konten PvP bersekala besar maupun berskala kecil.
Lancer merupakan Class yang dapat memberikan damage yang kuat walau lambat sambil menahan serangan dari musuh. Kecepatan menyerang yang lambat, harusnya merupakan beban yang dapat ditanggung untuk damage yang kuat, tapi lambatnya kecepatan serangan pada konten PvP mempermudah beragam debuff menyusup ke antara pergerakan. Hal tersebut dapat dikatakan kelemahan yang kesempatan menyerang menjadi hilang. Maka pada update kali ini kami telah memperbarui agar kecepatan serangan Lancer disempurnakan dan dapat menolak pada debuff. Dengan ini saat Lancer berhasil menyerang, dapat memberikan damage yang cukup. |
▷ Divine Guard
- Telah diubah agar skill 'Flow: Enslar's Shield' diterapkan sebagai dasar.
- Combo ke skill Rejection, Divine Judgment telah dihapus karena pergerakan dasar telah diubah.
- 'Flow: Enslar's Shield' telah diubah menjadi 'Enhance : Forward Guard'.
- Cooldown berkurang 1 detik. (7 detik → 6 detik)
- ‘Nilai Enhance : Pemulihan HP’ telah diubah sesuai jumlah hit.
- Efek ‘Daze saat berhasil hit’ diubah menjadi efek ’Knockback saat berhasil hit'.
- Telah diperbarui agar dapat menggunakan Skill lain lebih cepat setelah menggunakan Skill.
- Jumlah damage PvE, PvP skill telah meningkat.
PvE
Lv 1 : 712.14% x 2 → 712.14% x 4
Lv 10 : 925.78% x 2 → 925.78% x 4
PvP
Lv 1 : 495.04% x 2 → 495.04% x 4
Lv 10 : 646.88% x 2 → 646.88% x 4
▷ Holy Thrust
- Attack Speed skill telah meningkat.
- Telah diperbarui agar dapat menggunakan Skill berturut-turut.
▷ Righteous Torment
- Cooldown skill telah meningkat 2 detik. (7 detik → 9 detik)
- Efek Cooldown skill Righteous Torment menurun 2 detik saat berhasil hit ‘Flow: Sacred Light’ telah ditambahkan.
Class Balance dari konten PvP berskala kecil secara keseluruhan telah diperiksa.
Semakin tingginya daya tahan pertempuran dan jumlah damage pada konten PvP berskala kecil, peluang kemenangan dan selera pun juga semakin meningkat. Kami telah memperbarui daya tahan pertempuran dan jumlah damage untuk mengurangi kesenjangan Class yang peluang kemenangan dan peluang dipilihnya rendah yang berbeda dengan para Class yang saat ini terlihat terlalu kuat. Kami harap ini menjadi kesempatan bagi Class yang lebih beragam untuk masuk dan berperan aktif pada konten PvP berskala kecil. |
■ Archmage
▷ Frigid Fog
- Cooldown skill menurun 1 detik. (11 detik → 10 detik)
▷ Fireball
- Telah diperbarui agar dapat menyerang setelah berpindah jika menahan tombol perpindahan.
- Attack Speed dari Skill telah meningkat.
- Telah diperbarui agar dapat combo ke ‘Combustion’ dengan lancar setelah menggunakan Skill.
▷ Ignite
- Jarah perpindahan dan kecepatan perpindahan saat menggunakan Skill meningkat.
■ Titan
▷ Piledriver
- Cooldown dari Skill menurun 2 detik. (15 detik → 13 detik)
■ Solaris
▷ Thermal Rush
- Efek ‘Stun saat berhasil last hit’ diubah menjadi ‘Stun saat berhasil hit'.
■ Lotus
▷ Wind Slicer
- Telah diperbarui agar dapat menggunakan Skill ke arah lain jika melakukan serangan tambahan dengan menahan tombol Skill setelah hit pertama skill 'Wind Slicer'.
■ Yacha
▷ Hell Smash
- Cooldown dari skill meningkat 1 detik. (15 detik → 16 detik)
▷ Lights Out
- Efek peningkatan damage skill selagi kondisi 'Unshackled' menurun 20%. (150% → 130%)
▷ Eagle Drop
- Efek peningkatan damage skill selagi kondisi 'Unshackled' menurun 20%. (150% → 130%)
▷ Unshackled
- Durasi efek ‘Unshackled’ meningkat 2 detik. (5 detik → 7 detik)
■ Blade Master
▷ Resonant Blade
- Efek ‘Critical Damage Menurun’ berkurang 10%. (20% → 10%)
■ Fletcher
▷ Volley of Reckoning
- ‘Efek 'Cooldown yang tersisa dari skill "Deadshot" menurun 1 detik saat berhasil hit Skill' telah ditambahkan.
▷ Deadshot
- Efek 'Jika menggunakan skill Jackpot setelah menggunakan Skill, menerapkan efek peningkatan damage skill secara maksimal menggunakan 50 MP' telah ditambahkan.
▷ Light Beam
- Efek 'Jika menggunakan skill Jackpot setelah menggunakan Skill, menerapkan efek peningkatan damage skill secara maksimal menggunakan 50 MP' telah ditambahkan.
▷ Piercing Darkness
- Efek 'Damage yang diberikan kepada petualang' meningkat 5% selama 20 detik telah ditambahkan.
■ Lahn
▷ Dance of Death
- Jumlah damage PvP meningkat.
PvP
Lv 1 : 288.36% Max 8 hit → 340.2% Max 8 hit
Lv 10 : 374.87% Max 8 hit → 442.3% Max 8 hit
▷ Twirling Strike
- Jumlah damage PvP meningkat.
PvP
Lv 1 : 305.53% x 3 → 534.6% x 3
Lv 10 : 397.19% x 3 → 695.09% x 3
■ Huntress
▷ Blessing of the Wind
- Efek 'Damage yang diberikan kepada petualang meningkat' telah berkurang 5%. (10% → 5%)
■ Legatus
▷ Lightning Crash
- Attack Speed dari skill telah menurun.
- Jumlah damage PvP telah menurun.
PvP
Lv 1 : 752.3% Max 2 hit → 682.3% Max 2 hit
Lv 10 : 980% Max 2 hit → 860% Max 2 hit
[Flow: Lightning Flash]
- Kecepatan perpindahan skill telah menurun.
■ Class
- Telah diubah agar efek Super Armor diterapkan setelah diserang Grab.
■ Perbaikan Eror
- [Primrose] Kami telah memperbaiki isu di mana diserang serangan musuh karena tidak dapat menggunakan Skill secara normal jika menggunakan skill 'Flow: Icy Illusion' dari skill 'Glacial Wall' saat tidak memiliki MP.
- [Huntress] Kami telah memperbaiki isu di mana jumlah damage diterapkan terlalu banyak secara tidak normal dalam kondisi 'Blessing of the Wind' saat memilih branch Ahib skill 'Descending Current'.
- [Invoker, Archmage] Kami telah memperbaiki isu di mana rambut di bagian puncak kepala terlihat kurang saat menerapkan gaya rambut tertentu.
■ Siege War
- Kami telah menurunkan Durability dari Artefak Suci, Menara Pertahanan Artefak Suci, Gerbang Luar, Gerbang Dalam, dan Menara Pertahanan Gerbang.
■ Item
- Kami telah meningkatkan rate perolehan Blazing Chaos Crystal di tempat pemburuan Chaos, Hadum di seluruh daerah sebanyak 3 kali lipat.
· Kami telah menyesuaikan agar dapat memperoleh Blazing Chaos Crystal di daerah Chaos berikut.
※ Daerah : Ngarai Titium, Lembah Titium, Lahan Basah Titium, Pegunungan Bulan Sabit, Kuil Bulan Sabit, Labirin Bulan Sabit, Altar Merah Bulan Sabit, Cantusa Outlaw Zone, Tanah Tandus Cantusa, Gurun Cantusa, Padang Belantara Cantusa, Pegunungan Pasir Bulan, Pintu Masuk Tambang Sulfur Roud, Tempat Kerja Tambang Sulfur Roud, Daerah Berbahaya Tambang Sulfur Roud, Daerah Terlarang Tambang Sulfur Roud, Penjara Pila Ku, Penjara Bawah Tanah Pila Ku, Lembaga Pemasyarakatan Pila Ku, Ruang Penyiksaan Pila Ku, Ruang Eksekusi Pila Ku
■ Guild
- Waktu tunggu untuk mendaftar kembali Guild telah diubah dari 24 jam menjadi 3 jam.
■ Nightmare
- Daerah Chaos Nightmare akan menghilang setelah update yang dijadwalkan pada 28 Juni 2022.
ㆍBerdasarkan penyesuaian di atas, setelah update 28 Juni 2022, daerah Chaos Nightmare akan dikecualikan dari target Event jika terdapat Drop Event.
■ UI
- Kami telah memperbarui agar tombol X tidak tertampilkan ketika warna yang dipilih tidak ada selagi dye menggunakan Merv's Palette.
- Kami telah memperbarui agar muncul notifikasi dapat sembah Relic saat memiliki Relic yang dapat dipersembahkan ke Altar Relic Kuno.
- Kami telah menghapus UI tab Elion & Hadum di bagian atas jendela Awakend Enhancement, dan memperbarui agar jendela Awakend Enhancement berubah secara otomatis sesuai tipe Gear saat memilih Gear untuk di-Awakend Enhancement.
- Kami telah memperbarui agar stat Judgement of Aal yang diperkuat karena kegagalan Siege tertampilkan di layar menu manajemen senjata di Benteng Guild.
■ UI
- Kami telah memperbaiki isu di mana tombol tembak meriam saat berpindah ke Samudra selagi Auto-Hunt di Zona Hadum menghilang.
■ Sistem
- Kami telah memperbaiki isu di mana dapat masuk ke Pulau Bajak Laut Terkutuk melalui jendela infromasi Item 'Tiket Masuk Pulau Bajak Laut Terkutuk' selagi menjalankan konten yang memasuki stage seperti Boss Rush, Situs Kuno, dan lain-lain.
- Kami telah memperbaiki isu di mana Gear yang telah dipilih tidak dapat dilepas dengan tombol "-" pada layar Force Enhancement.
■ Event Baru
Event Bingo!
· Periode Event : Setelah Maintenance 21 Juni 2022 (Selasa) - 27 Juni 2022 (Senin), pukul 23.59
Buku Kehadiran Mingguan Bulan Juni
· Periode Event : Setelah Maintenance 21 Juni 2022 (Selasa) - 27 Juni 2022 (Senin), pukul 23.59
Event Misi Boss Rush
· Periode Event : Setelah Maintenance 21 Juni 2022 (Selasa) - 27 Juni 2022 (Senin), pukul 23.59
Misi Harian Mysterious Acorn
· Periode Event : Setelah Maintenance 21 Juni 2022 (Selasa) - 27 Juni 2022 (Senin), pukul 23.59
Menyambut Perjamuan Heidel! Dapatkan Segera Surprise Calendar!
· Periode Event : Setelah Maintenance 21 Juni 2022 (Selasa) - 2 Juli 2022 (Senin), pukul 23.59
■ Event Selesai
· Beruntung atau Tidak! Palu Keberuntungan!
· Event Perintah Khusus
· Event Login Palu Keberuntungan
· Event Roda Keberuntungan
· Kolaborasi Prime Gaming
※ Produk yang penjualannya akan berakhir sampai "Pemberitahuan Selanjutnya" akan diumumkan terpisah di Patch Note melalui "Produk yang penjualannya telah berakhir".
※ Produk yang periode penjulannya telah ditentukan dapat dicek di penjelasan produk di Pearl Shop di ingame.
■ Produk Baru
- Special Pack
· All-In-One Knowledge Pack
· All-In-One Power Up
· Pirates n' Sorceries Chest
· Heidel Ball Special Chest
- Lucky Shop Pack
· Kamasylvia Lucky Shop Pack III