Halo Petualang,
Kami ingin memberikan info kepada kalian semua mengenai isi Patch terbaru yang diterapkan melalui Maintenance 29 Maret 2022 (Selasa).
Silakan cek isi dari patch yang telah diterapkan dan kami berharap melalui Update kali ini, petualang sekalian dapat menikmati petualangan yang lebih menarik lagi.
※ Karena semua Screenshot diambil pada saat test, jadi bisa terjadi perbedaan dengan Live Server yang sesungguhnya.
Jika terdapat perbedaan isi dari Patchnote dengan hal yang diterapkan di dalam game, silakan hubungi Support Center.
■ Chaos Accessory
- Chaos Accessory dapat di-craft menggunakan ‘Awakened Primal Accessory dengan Enhancement +5 atau ke atas’ dan sejumlah Chaos Jewel, serta Ah'krad.
- ‘Ah'krad’ yang merupakan material yang ditambahkan baru dapat diperoleh dengan mengalahkan musuh di wilayah setelah Valencia Timur.
- Dapat diperoleh juga dengan mengalahkan musuh di Perjamuan Tersembunyi.
ㆍLevel Enhancement dari Primal Accessory akan ditransfer ke Chaos Accessory secara utuh.
ㆍNilai Enchantment biasa dari Primal Accessory akan dihapus dan nilai Awakened Enchantment akan tetap dipertahankan.
Material yang Dibutuhkan untuk Craft | |||
Chaos Ring +5 | Caphras Ring +5 | Chaos Jewel x2 | Ah'krad x10 |
Chaos Bracelet +5 | Caphras Bracelet +5 | Chaos Jewel x2 | Ah'krad x10 |
Chaos Earrings +5 | Caphras Earrings +5 | Chaos Jewel x3 | Ah'krad x10 |
Chaos Belt +5 | Caphras Belt +5 | Chaos Jewel x4 | Ah'krad x10 |
Chaos Necklace +5 | Caphras Necklae +5 | Chaos Jewel x5 | Ah'krad x10 |
[Chaos Grade Accessory Enhancement]
- Kamu dapat mencoba Enhancement pada Chaos Accessory menggunakan Primal Accessory dengan bagian yang sama sebagai material.
- Saat mencoba Enhancement, Primal Accessory dan Chaos Accessory memiliki Success Rate yang sama, dan jumlah Restoration Scroll yang digunakan untuk restorasi setelah gagal juga sama.
[Cara Craft Chaos Grade Accessory]
- Chaos Grade Accessory dapat di-craft setelah menyelesaikan Quest 'Kekuatan Baru' dari Cerita 'Chaos Accessory'.
ㆍCerita 'Chaos Accessory' dapat dijalankan setelah memperoleh Title tipe Adventure baru 'Menggenggam Kekuatan Magenta' yang dapat diperoleh setelah memasang 'Primal Accessory dengan Enhancement +5 atau ke atas'.
ㆍPetualang yang telah memasang 'Primal Accessory dengan Enhancement +5 atau ke atas' memperoleh Title secara otomatis setelah Update.
※ Jika kamu telah memasang Primal Accessory dengan Enhancement di bawah +5 dan melakukan Enhancement menjadi +5 atau ke atas, kamu harus melepas dan memasangnya kembali untuk memulai Cerita 'Chaos Accessory'.
[Chaos Grade Accessory Awakening]
- Chaos Accessory akan dibuat dengan kondisi Non-Awakened, dan dapat di-Awakening di Bengkel Gear di Teritorial setelah menyelesaikan Quest 'Dikelilingi Chaos' dari Cerita 'Chaos Accessory'.
- Dibutuhkan sejumlah Chaos Jewel untuk melakukan Awakening pada Chaos Acceossory, dan Accessory Crystal Slot serta Chaos Enchantment Slot baru akan terbuka.
Chaos Accessory | Jumlah Chaos Jewel yang Digunakan | ||
Chaos Ring | Chaos Jewel x4 | ||
Chaos Bracelet | Chaos Jewel x4 | ||
Chaos Earrings | Chaos Jewel x5 | ||
Chaos Belt | Chaos Jewel x6 | ||
Chaos Necklace | Chaos Jewel x7 |
[Chaos Grade Accessory Enchantment]
- Chaos Enchantment Slot ditambahkan baru sebanyak 2 slot.
- Dapat dilakukan dengan menumpuk Enchantment Stat dan meningkatkannya dengan menggunakan Dimensional Fragment x10 dan Magical Essence x35,000.
[Ah'krad Crystal]
- Saat Chaos Accessory Awakening, 1 Crystal Slot untuk memasang Crystal khusus Accessory akan terbuka sebagai dasar, dan masing-masing 1 slot akan terbuka saat Enhancement +6 dan +8 sebagai tambahan.
- Hanya 'Ah'krad Crystal' yang dapat dipasang pada Accessory Crystal Slot, dan Dimensional Crystal tidak dapat dipasang.
- Ah'krad Crystal tidak dapat diekstrak setelah dipasang.
- ‘Ah'krad Crystal’ dapat di-craft menggunakan Abyssal Crystal Fluid, Refined Empty Crystal, Cron Stone dan ‘Ah'krad' sebagai material.
ㆍAh'krad Crystal yang dapat di-craft : Ah'krad Crystal : Aal, Labreve, Serrett, Ahib
ㆍMaterial yang dibutuhkan untuk Craft : Abyssal Crystal Fluid x1, Refined Empty Crystal x1, Cron Stone x1,200, Ah'krad x1
- Refined Empty Crystal dapat dibeli dari Gervaise yang berada di setiap desa menggunakan Dark Coin.
- ‘Ah'krad Crystal' memiliki Stat yang saat dipasang meningkatkan Max Branch Damage.
- Saat Craft ‘Ah'krad Crystal', AP dan DP akan diatur dari 11 sampai 21 dengan peluang tertentu.
ㆍMax Branch Damage untuk 1 Ah'krad Crystal adalah 1%.
ㆍMax Branch Damage tidak dapat ditingkatkan melebihi 60%.
Berdasarkan Aal Branch Max Damage 50% | |||
Kategori yang Nilai Max Meningkat | Jumlah Peningkatan Nilai Max | Gabungan Jumlah Peningkatan Nilai Max | Jumlah Peningkatan Nilai Max yang Diterapkan Sebenarnya |
Pemasangan Black Spirit's Rune | Nilai Max meningkat 7% | 62% | 60% |
Pemasangan Ah'krad Crystal x5 | Nilai Max meningkat 5% |
[Resonansi Chaos Grade Accessory]
- Resonansi Chaos Grade Accessory telah ditambahkan baru.
- Resonansi Primal Grade Accessory telah diubah menjadi Resonansi Accessory dengan grade Primal atau ke atas.
- Resonansi Grade Primal tidak dilepas saat memasang Chaos Accessory.
- Resonansi Grade Chaos ditambahkan sebagai tambahan saat memasang Chaos Accessory.
■ Battlefield of the Sun : Tactical Elephant
Komentar Developer :
Untuk mengatasi situasi perang yang terikat kuat, kedua faksi menempatkan Tactical Elephant ke dalam medan perang. Tactical Elephant masuk dengan dipersenjatai dengan jauh lebih kuat daripada Elephant yang biasa dilihat di Node War dan Siege War.
Meski serangannya fatal hanya dengan menerjang dengan tangan kosong menggunakan tubuhnya yang amat besar, tetapi dia memiliki ancaman baru berupa Tactical Bomb yang dapat dikeluarkan ke tanah oleh orang yang mengendarainya.
Tactical Elephant yang berlari menuju markas musuh dan memecahkan formasi perang, serta mengalahkan musuh dengan mengeluarkan bom di pusat medan perang merupakan pendukung yang dapat diandalkan karena dapat mengubah arus perang dan juga merupakan sosok yang ditakuti oleh musuh. |
- Tactical Elephant telah ditambahkan baru di 'Battlefield of the Sun: Crimson Wind Battlefield'.
- Setelah 1 menit pertempuran dimulai, 1 ekor Tactical Elephant ikut perang, dan setelahnya saat Kepala Satuan Kawan gugur atau Panglima Tertinggi Kawan muncul, masing-masing 1 ekor Tactical Elephant ikut perang sebagai tambahan.
ㆍTactical Elephant muncul di Node masing-masing faksi yang tidak dapat dikuasai.
ㆍTactical Elephant yang bisa muncul di masing-masing faksi untuk satu kali Battlefield of the Sun adalah maksimal 3 ekor.
ㆍTidak diberlakukan efek Alchemy Stone yang dapat meningkatkan damage Elephant pada Tactical Elephant.
ㆍPetualang yang membawa Pedang Faksi tidak bisa mengendarainya.
- Jika ada musuh di depan selagi Tactical Elephant berpindah, ia akan melakukan serangan tabrakan setiap 3 detik.
- Tactical Elephant memasang bom di tanah yang meledak setelah 1.5 detik, saat menyentuh tombol Tactical Bomb.
ㆍJika bom meledak, seperti meriam, itu akan memberikan damage range bersamaan dengan efek debuff Stun kepada musuh sekitar.
- Pengendara Tactical Elephant tidak menerima damage selagi bertarung dan akan turun kalau Tactical Elephant roboh.
- Tidak dapat menguasai titik kebangkitan selagi mengendarai Tactical Elephant.
■ Cerita
- Cerita baru, 'Desa Outfit : Calpheon Robes' telah ditambahkan.
ㆍDapat dijalankan setelah menyelesaikan Quest utama Calpheon Utara 'Bipache yang Mencurigakan' lalu menyelesaikan Quest dari NPC Lebanin di Tanah Terbengkalai.
※ NPC Lebanin dapat ditemui di Daerah Tanah Terbengkalai.
- 'Calpheon Robes' dapat di-craft di Menu Craft Outfit setelah menyelesaikan Cerita.
ㆍCalpheon Robes hanya diterapkan di Desa, Benteng Guild dan Teritorial. (Tidak diterapkan di tempat lain selain itu.)
ㆍCalpheon Robes tidak dapat diganti dengan Outfit Class lain, Combine, atau Tailoring.
ㆍBelucci Ruby dapat diperoleh melalui Mining setelah menyelesaikan semua Cerita 'Outfit Desa : Calpheon Robes'.
■ Windwalker
Komentar Developer : Windwalker membutuhkan pembaruan kemampuan bertempur karena terdapat batas penggunaan skill saat menggunakan charge skill berturut-turut sehingga susah masuk atau keluar dari pertempuran dan kecepatan skill combo yang dapat memberi damage besar lambat. Kami telah memperkuat kemampuan keluar atau masuk ke pertempuran dan menyempurnakan mobilitas dengan mengganti pergerakan serangan tambahan dari skill 'Wind Knife'. Dan kami juga telah melaksanakan pekerjaan pembaruan kemampuan tempur dengan menambahkan Enhance Skill yang dapat memberi damage tambahan setelah menggunakan MP. Kami telah menambahkan skill Flow yang dapat melakukan serangan tambahan menggunakan MP pada skill 'Ruputer' dan menambahkan efek pemulihan MP saat hit pada skill 'Ethereal Blast' agar beban pengelolaan penggunaan MP bagi Windwalker berkurang dan dapat bertempur dengan lebih lancar. Selain itu, kami juga telah menyempurnakan efek pembantu dan jumlah damage skill dari Passive Skilll. Kami telah memperbarui kegunaan skill dengan menambahkan efek peningkatan damage skill pada Passive Skill 'Guidance of Wind', dan telah memperkuat mobilitas dengan menambahkan efek Accel saat mulai berlari dan mengurangi Cooldwon. Dengan pembaruan kali ini, Windwalker akan menunjukkan penampilan yang kuat dan cepat dalam pertempuran. |
▷ Wind Knife
- Telah diubah agar 20 MP tidak dikonsumsi lagi saat menggunakan skill.
- Efek 'Enhance : Pengurangan penggunaan MP' telah diubah menjadi efek 'Enhance : Range Meningkat'.
- Gerakan skill 'Enhance : Attack Tambahan' telah diubah.
[Enhance : Attack Tambahan]
- Efek 'Stun saat berhasil Hit' telah diubah menjadi efek 'Daze saat berhasil Hit'.
- Kami telah memperbarui agar skill 'Ethereal Blast' terhubung secara natural setelah menggunakan skill.
▷ Gale Harvest
- Nilai efek penggunaan MP skill 'Flow : Tornado' berkurang 20.
▷ Ethereal Blast
- Efek 'Pemulihan 20 MP' saat berhasil Hit telah ditambahkan.
- Efek 'Daze' saat berhasil Hit telah diubah menjadi efek 'Knockback saat berhasil Hit'.
▷ Wind Slicer
- Attack Speed Skill telah meningkat.
▷ Rupture
- Skill 'Flow: Open Sky' telah ditambahkan.
[Flow: Open Sky]
Melakukan Attack tamabahan menggunakan 40 MP
Berlaku damage yang sama dengan skill Rupture
Super Armor selagi menggunakan skill (Tidak diterapkan saat memasuki Arena)
Knock-up saat berhasil Hit
▷ Guidance of Wind
- Efek 'Jumlah Damage semua skill meningkat 10%' telah ditambahkan.
- Efek 'Peningkatan jumlah damage yang diberikan kepada petualang' berkurang 5%. (15% → 10%)
- Efek 'Waktu Cooldown berkurang 0.5 detik' milik skill 'Wind Knife' selagi kondisi 'Guidance of Wind' telah ditambahkan.
- Efek 'Accel saat mulai berlari' selagi kondisi 'Guidance of Wind' telah ditambahkan.
■ Crimson Lily
Komentar Developer :
|
▷ Rondo of Doom
[Flow: Crimson Break]
- Jarak perpindahan skill telah meningkat.
- Telah diperbarui agar dapat menyerang setelah mengarah ke musuh dan berbalik saat menyerang.
▷ Reeling Thrust
[Flow: Revenge Loop]
- Telah diperbarui agar dapat menyerang sebagai tambahan saat mempertahankan tombol skill.
Diterapkan damage hit yang sama dengan skill 'Reeling Thrust'
Extra Attack saat mempertahankan tombol skill
Super Armor selagi menggunakan skill
Stun saat berhasil First Hit
Daze saat berhasil Hit
Knockback saat berhasil Last Hit
▷ Willow Slash
- Atttack Speed dan Move Speed skill telah meningkat.
▷ Twin Strike
- Skill 'Flow: X-Slash' telah ditambahkan.
[Flow: X-Slash]
Diterapkan 50% dari damage skill 'Twin Strike'
Super Armor selagi menggunakan Skill (Tidak diterapkan saat memasuki Arena)
Knockdown saat berhasil Hit
Efek serangan tambahan saat mempertahankan tombol skill
▷ Crimson Glide
- Efek 'Stun' saat berhasil Hit telah ditambahkan.
- Telah diperbarui agar 2 Orb of Hate dibuat saat berhasil Hit.
- Telah diubah agar dapat segera menyerang saat mendarat.
▷ Vacuum Slice
- Jumlah Damage PvE, PvP skill telah disesuaikan.
PVE
Lv1 : 369.6% x2 Max 2 Attack → 443.5% x2 Max 2 Attack
Lv10 : 480.48% x2 Max 2 Attack → 576.57% x2 Max 2 Attack
PVP
Lv1 : 295.68% x2 Max 2 Attack → 354.81% x2 Max 2 Attack
Lv10 : 384.38% x2 Max 2 Attack → 461.26% x2 Max 2 Attack
▷ Crimson Feast
- Efek pemulihan semua Orb of Hate saat menggunakan skill telah ditambahkan.
▷ Blood Harvest
- Durasi efek peningkatan jumlah damage skill telah meningkat 3 detik. (5 detik → 8 detik)
Komentar Developer :
|
■ Archmage
▷ Blizzard
- Jumlah Damage PvE skill telah disesuaikan.
PVE
Lv 1 : 220% Max 10 Hit → 325% Max 10 Hit
Lv 10 : 286% Max 10 Hit → 438.75% Max 10 Hit
▷ Tornado
- Cooldown Skill telah menurun dari 7 detik menjadi 6 detik.
- Jumlah Damage PvE skill telah disesuaikan.
PVE
Lv1 : 350.4% Max 4 Hit → 430.4% Max 4 Hit
Lv10 : 455.52% Max 4 Hit→ 559.52% Max 4 Hit
▷ Meteor Shower
- Jumlah Damage PvE, PvP skill telah disesuaikan.
PVE
Lv 1 : 556.84% x 4 → 620% x 4
Lv 10 : 723.89% x 4 → 806% x 4
PVP
Lv 1 : 350.46% x 4 → 434% x 4
Lv 10 : 455.59% x 4 → 564.2% x 4
▷ Frost Pillars
- Cooldown Skill telah menurun dari 7 detik menjadi 6 detik.
- Jumlah Damage PvE, PvP skill telah disesuaikan.
PVE
Lv 1 : 820% x 2 → 972% x 2
Lv 10 : 1068.6% x 2 → 1263.6% x 2
PVP
Lv 1 : 500.05% x 2 → 631.8% x 2
Lv 10 : 650.06% x 2 → 821.34% x 2
■ Void Knight
▷ Fury of Kamasylvia
- Jumlah Damage PvE skill telah disesuaikan.
PVE
Lv 1 : 538.2% x 3 → 630.2% x 3
Lv 10 : 699.66% x 3 → 819.26% x 3
▷ Cross Slash
- Jumlah Damage PvE skill telah disesuaikan.
PVE
Lv 1 : 351% x 3 Max 2 Attack → 420% x 3 Max 2 Attack
Lv 10 : 456.3% x 3 Max 2 Attack → 546% x 3 Max 2 Attack
▷ Legacy of the Vedir
- Jumlah Damage PvE skill telah disesuaikan.
PVE
Lv 1 : 994.5% x 2 → 1190% x 2
Lv 10 : 1292.85% x 2 → 1547% x 2
▷ Obsidian Ashes
- Jumlah Damage PvE skill telah disesuaikan.
PVE
Lv 1 : 545.04% x 3 → 652.19% x 3
Lv 10 : 708.55% x 3 → 847.84% x 3
▷ Eclipse
- Jumlah Damage PvE skill telah disesuaikan.
PVE
Lv 1 : 565.11% x 3 → 676.2% x 3
Lv 10 : 734.64% x 3 → 879.06% x 3
▷ Nature's Rage
- Jumlah Damage PvE skill telah disesuaikan.
PVE
Lv 1 : 1511.87% → 1873.69%
Lv 10 : 1965.43% → 2435.79%
▷ Enchanting Frenzy
- Efek 'Jumlah Damage yang diberikan kepada monster meningkat 10%' telah ditambahkan selama 10 detik saat Enchanting Frenzy aktif.
■ Hashashin
▷ Eye of the Storm
- Jumlah Damage PvE skill telah disesuaikan.
PVE
Lv 1 : 367.5% Max 5 Hit → 477.75% Max 5 Hit
Lv 10 : 477.75% Max 5 Hit → 621.07% Max 5 Hit
- 1 Hit telah ditambahkan pada Angin Topan yang terbang ke depan, saat kondisi 'Aal's Power'.
▷ Sand Saber
- Jumlah Damage PvE skill telah disesuaikan.
PVE
Lv.1 : 409.5% x2 Max 2 Attack > 614.25% x2 Max 2 Attack
Lv.10 : 532.35% x2 Max 2 Attack > 798.52% x2 Max 2 Attack
▷ Solar Strike
- Jumlah Damage PvE skill telah disesuaikan.
PVE
Lv 1 : 546% Max 4 Hit → 655.2% Max 4 Hit
Lv 10 : 709.8% Max 4 Hit → 851.76% Max 4 Hit
▷ Geo-Pulse
- Jumlah Damage PvE skill telah disesuaikan.
PVE
Lv 1 : 1037.4% Max 2 Hit → 1244.88% Max 2 Hit
Lv 10 : 1348.62% Max 2 Hit → 1618.34% Max 2 Hit
▷ Breath of Aal
- Telah diubah agar Attack Speed meningkat saat kondisi 'Aal's Power'.
- Jumlah Damage PvE skill telah disesuaikan.
PVE
Lv 1 : 525% Max 3 Hit → 630% Max 3 Hit
Lv 10 : 682.5% Max 3 Hit → 819% Max 3 Hit
▷ Aal's Power
- Efek peningkatan jumlah damage yang diberikan kepada seluruh Boss 10% telah ditambahkan.
■ Perbaikan Eror
- [Invoker] Kami telah memperbaiki isu di mana melakukan Basic Attack pada kondisi Auto-Combat tidak aktif.
- [Invoker] Kami telah memperbaiki isu di mana Rune of Ice tidak dilepaskan ketika menggunakan Ignite saat mengaktifkan Rune of Ice.
- [Crimson Lily] Kami telah memperbaiki isu di mana skill Flow: Side-to-Side dari Willow Slash tidak terhubung saat menggunakan skill Willow Slash setelah menggunakan skill Flow: Revenge Loop dari Reeling Thrust dalam kondisi mempertahankan tombol Move.
- [Legatus] Kami telah memperbaiki isu di mana terkadang skill Spear Bolt digunakan berturut-turut saat skill Spear Bolt digunakan di tempat setelah menggunakan skill Lightning Crash.
■ Item
- Kami telah menambahkan penjalasan pada Item Character Class Change Coupon bahwa hanya karakter Awakening atau Ascension yang dapat menggunakan Item tersebut.
■ UI
- Kami telah melakukan penambahan agar pesan sistem ditampilkan saat mendaftarkan Main/Sub-Weapon Base.
- Kami telah melengkapai penjelasan Cara Craft Main Weapon/Sub-Weapon Base.
- Kami telah mengubah agar Item Thunder God's Shoes dapat ditranskasikan di Pasar.
- Kami telah menambahkan efek animasi saat kondisi menunggu di Ruang Umum Party dengan petualang lain di tempat seperti Situs Kuno dan lainnya.
■ Latar Belakang
- Telah diterapkan tema bunga sakura di sebagian desa.
■ Black Sun
Kami telah memperbarui agar alarm muncul di Server saat memperoleh Summon Scroll Kuil Batu Hitam melalui Pengalahan Laytenn.
■ UI
- Kami telah memperbarui agar Guide Petualang yang dapat dicek saat menyentuh tombol tanda tanya di bagian bawah sebelah kiri jendela Informasi Resonasi, dapat tersambung ke guide 'Resonasi Unlocked Ability'.
■ UI
- Kami telah memperbaiki isu di mana Widget Auto-Combat terlihat tumpang tindih dengan sebagian UI saat masuk Mode Penonton Normal Arena selagi Auto-Combat.
■ Sistem
- Kami telah memperbaiki isu di mana efek peningkatan Move Speed tidak diberlakukan jika tombol arah dioperasikan setelah menggunakan Item Crow Merchants' Elixir.
- Kami telah memperbaiki isu di mana saat melempar Fire Shot di Kuil Desterio Gurun Besar, Fire Shot terlempar bukan ke arah karakter melihat, melainkan ke arah target yang diatur.
- Kami telah memperbaiki isu di mana meriam menembakkan ke arah yang tidak normal pada Stage Khan, World Boss.
■ Event Baru
Tempat Penukaran Alustin's Research Journal
· Periode Event : Setelah Maintenance 29 Maret 2022 - 4 April 2022 (Senin), pukul 23.59
· Periode Penukaran : Setelah Maintenance 29 Maret 2022 - 11 April 2022 (Senin), pukul 23.59
Event Misi Memperoleh Ah'krad
· Periode Event : Setelah Maintenance 29 Maret 2022 - 11 April 2022 (Senin), pukul 23.59
Pilihlah Lucky Rope!
· Periode Event : Setelah Maintenance 29 Maret 2022 - 4 April 2022 (Senin), pukul 23.59
Event Misi Memperoleh Alustin's Research Journal
· Periode Event : Setelah Maintenance 29 Maret 2022 - 4 April 2022 (Senin), pukul 23.59
■ Event yang Selesai
· Tantang Enhancement! Event Bingo
· Misi Harian Traces of Lightning
· Event Buku Kehadiran Premium Legatus
※ Produk yang penjualannya akan berakhir sampai "Pemberitahuan Selanjutnya" akan diumumkan terpisah di Patch Note melalui "Produk yang penjualannya telah berakhir".
※ Produk yang periode penjulannya telah ditentukan dapat dicek di penjelasan produk di Pearl Shop di ingame.
■ Produk Baru
- Special Pack
· Limited Accessory Support Pack
· Kamasylvia Accessory Pack
· Ah'krad Support Chest
· Chaos Enchantment Support Pack
· Ancient World Boss Pack