Halo, Petualang,
Kami ingin memberikan info kepada kalian semua mengenai isi Patch terbaru yang diterapkan melalui Maintenance di hari Selasa tanggal 16 Maret 2021.
Silakan cek isi dari patch yang telah diterapkan dan kami berharap melalui Update kali ini, petualang sekalian dapat menikmati petualangan yang lebih menarik lagi.
※ Karena semua Screenshot diambil pada saat test, jadi bisa terjadi perbedaan dengan Live Server yang sesungguhnya.
Jika terdapat perbedaan isi dari Patchnote dengan hal yang diterapkan di dalam game, silakan hubungi Support Center.
■ Pra-pembuatan Shai
- Pra-pembuatan sebelum perilisan Shai telah dimulai.
- Kamu dapat Login ke dalam game menggunakan Shai yang telah dibuat setelah Update yang dijadwalkan pada 23 Maret.
■ World Boss Kutum
- World Boss baru, Kutum Kuno sang penguasa gurun yang teramat luas hadir di Gurun Besar.
- Kamu dapat mengecek Kutum Kuno di Kuburan Kutum di Gurun Besar.
- Kamu akan menerima efek Badai Pasir saat memasuki Kuburan Kutum tempat di mana Kutum Kuno muncul.
Waktu Kemunculan : Rabu, pukul 19:00 - 21:00 (Server Time)
Hadiah Level Pengetahuan : DP
■ Syarat Memasuki Kutum Kuno
1. Pembukaan Gurun Besar
- Kamu harus menyelesaikan Quest Keluarga [Pembukaan Gurun] untuk memasuki Gurun Besar Valencia.
2. Karakter Lv. 60 atau di atasnya
3. Nesser's Blessing
- Kamu memerlukan Nesser's Blessing yang saat digunakan membuatmu tidak terkena Damage dari Badai Pasir selama 1 jam. Kamu dapat masuk tanpa Nesser's Blessing, tetapi kamu akan terus menerima damage dari Badai Pasir.
■ Hadiah Utama Kutum Kuno
1. Ancient Relic Remnant
- Material untuk membuat Relic dengan grade Primal.
ㆍSelain dengan mengalahkan Kutum Kuno, Ancient Relic Remnant dapat diperoleh dengan menggabungkan Ancient Relic Remnant Fragment yang diperoleh saat mengalahkan Kutum Kuno atau dari Relic di Pearl Shop.
ㆍKamu dapat memperoleh Relic Fragment saat Ancient Relic Remnant diserap sebagai Dark Energy.
2. Ancient Relic Remnant Fragment
- Kamu dapat membuat Ancient Relic Remnant x1 dengan menggunakan Ancient Relic Remnant Fragment x30.
ㆍCraft Ancient Relic Remnant dapat dilakukan di Altar Relic Kuno yang ada di Teritorialmu.
3. Abyssal Relic
4. Berbagai hadiah, seperti Item koleksi, Item jarahan untuk ditaksir, dan lainnya
■ Pengetahuan Kutum Kuno
Kami telah menambahkan Pengetahuan Kutum Kuno pada menu Pengetahuan.
- Kamu dapat memperoleh EXP Pengetahuan saat mengalahkan Kutum Kuno, dan juga DP tambahan sesuai dengan level pengetahuanmu.
■ Primal Relic
1. Kamu dapat melakuan Enhancement pada Relic dengan grade Primal sampai level 10.
2. 5 buah Glyph Enchantment dapat dilakukan pada Relic dengan grade Primal.
3. Kami telah menambahkan cerita Gurun Besar yang berkaitan dengan Primal Relic, 'Yang Diturunkan Sejak Dahulu Kala'.
- Kamu dapat menjalankan cerita 'Yang Diturunkan Sejak Dahulu Kala' jika level pengetahuan Kutum Kuno telah mencapai level 2.
■ Craft Primal Relic
1. Kamu dapat membuat Relic dengan grade Primal di Altar Relic Kuno di Teritorialmu.
- Material Craft : Ancient Relic Remnant x1, Awakened Abyssal Relic x1, Magical Essence x1000
2. Jenis dari Primal Relic akan ditentukan berdasarkan Abyssal Relic yang digunakan saat Craft.
- Jika menggunakan Ancient Relic of Aal sebagai material, akan mendapatkan Primal Relic of Aal.
- Nilai Enhancement dan informasi Glyph dari Relic yang digunakan sebagai material Craft akan tetap dipertahankan.
■ Penambahan Fitur Penukaran Mystical Outfit
- Kami telah menambahkan fitur untuk menukar Mystical Outfit dan Shadow Chaser Outfit yang dimiliki menjadi Outfit Class yang sedang Login.
- [Mystical Outfit Exchange Coupon] dapat dibeli di Pearl Shop, dan [Shadow Chaser Outfit Exchange Coupon] dapat dibeli dengan Silver di Toko Medal of Honor.
- Setelah membeli Exchange Coupon, kamu dapat menukarnya dengan fungsi Tukar Outfit Isobelle Encarotia atau di tab [Menu Utama] > [Craft] > [Tukar].
■ Peningkatan Tingkat Kesulitan Kuil Besar
Kami telah menambahkan level VII untuk Kuil Besar Serrett, Kuil Besar Thukar, dan Kuil Besar Luinass.
- Kamu dapat mencoba tantangan Kuil Besar jika menyelesaikan Quest Jurnal Eksplorasi Gurun dalam jumlah tertentu atau lebih.
- CP Rekomendasi setiap Kuil Besar yang ditambahkan adalah sebagai berikut.
ㆍKuil Besar Serrett VII : 20,300
ㆍKuil Besar Serrett VII : 21,400
ㆍKuil Besar Luinass VII : CP Keluarga 85,900
※ Jika kamu sudah menyelesaikan Kuil Besar sebelum update pada 16 Maret, kamu dapat mencoba Kuil Besar level VII dari bulan April.
■ Peningkatan Jumlah Hadiah Kuil Batu Hitam
Kami telah menambah jumlah hadiah yang bisa didapatkan sebanyak 1.33 kali lipat untuk mempertahankan Kuil Batu Hitam lebih lama.
■ Standarisasi CP (Mode Penonton)
Kami telah mengubah nama dari [Ramoness Arena] > [Mode Custom Event] menjadi "Standarisasi CP (Mode Penonton)" dan perubahan-perubahan berikut telah diterapkan.
1. Kami telah melakukan perubahan agar Skill disamaratakan menjadi level 10 dan detail pengaturan semua disamaratakan menjadi "Default".
- Jika kamu ingin menggunakan pengaturan Skill yang berbeda, buatlah preset Skill yang kamu inginkan sebelum memasuki arena. Kamu dapat memilih preset yang kamu inginkan di arena.
2. Kami telah melakukan perubahan agar Stat outfit tidak diterapkan.
■ Perubahan Cara Craft
- Kami telah menambahkan cara membuat Abysal Crystal Fluid dengan menggunakan Abyssal Grade Magic Crystal x15.
ㆍAbyssal Crystal Fluid tidak dapat dipasang pada Gear, namun dapat digunakan sebagai material Dimensional Crystal.
ㆍKami telah menghapus cara pembuatan Dimensional Crystal menggunakan Abyssal Grade Magic Crystal x15.
■ Lancer
- Kami telah memperbaiki masalah di mana waktu Invincible dari skill Evasion diterapkan secara tidak normal.
- Kami telah memperbaiki masalah di mana skill Radiant Burst terpakai saat sedang menggunakan skill Fallen Angel.
■ Fletcher
Keep Away
- Kami telah memperbaiki penentuan Hit-box dari Skill dan meningkatkan Projectile Speed.
■ Nova
- Kami telah memperbaiki masalah di mana skil Evasion dibatalkan saat sedang menggunakan skill Evasion ke belakang kalau terus menyentuh tombol Pindah.
■ Quest
- Kami telah melakukan perubahan supaya dapat Auto-Combat saat menjalankan misi di bawah ini.
ㆍSemua Misi Boss Elit
ㆍMisi: Pertahanan Benteng Trina
ㆍMisi: Pertempuran dengan Belmorn
ㆍMisi: Balas Dendam Jordine
ㆍMisi: Pertempuran Terakhir
ㆍMisi : Pengkhianatan dan Kebohongan
■ Item
- Kami telah mengubah kapasitas Crow Merchants' Elixir dengan grade Epic - Mystical menjadi 0.
■ Konten
- Kami telah melakukan perbaikan pada Mode Black Spirit sebagai berikut.
ㆍKami telah melakukan perbaikan agar Holy Vial of Light terpakai secara otomatis saat menjalankan Mode Black Spirit di Zona Hadum.
ㆍKami telah melakukan pembaruan agar tetap dapat dilangsungkan meski tidak memiliki HP Potion.
ㆍKami telah melakukan pembaruan agar saat menggunakan Mode Black Spirit, kamu dapat memperoleh Spoils of the Battle tanpa mendapat bantuan dari Pet.
- Kami telah melakukan pembaruan agar tidak dapat menyerang Guild Member di Arena Bebas.
■ UI
- Kami telah melakukan perbaikan pada UI di sebelah kiri bawah jika jumlah barang yang disimpan di Gudang melebihi kapasitas setelah Life Plus berakhir.
- Kami telah melakukan perbaikan agar dapat menyimpan Info Enhancement Skill dan Info Pemilihan Branch saat mengatur Preset Skill.
ㆍPengaturan akan tersimpan untuk tiap perangkat.
ㆍKami telah menambahkan UI agar dapat melihat Info Pemilihan dan Pengaktifan Info Branch/Enhance Skill yang dipasang saat ini dari layar Pemasangan Skill juga.
■ Sistem
- Kami telah melakukan perbaikan agar karakter tidak dihapus jika karakter yang akan dihapus sedang dalam proses pengubahan nama.
■ Konten
- Kami telah memperbaiki masalah di mana sesekali Merchantry tidak berjalan.
- Kami telah memperbaiki masalah di mana Elephant dapat didorong masuk ke dalam hambatan di Node War.
- Kami telah melakukan pembaruan agar Quest Black Spirit dapat diselesaikan setelah pembaruan Challenge Harian (00:00 - 00:30).
- Kami telah memperbaiki masalah di mana terkadang Skill tidak berfungsi di Path of Glory.
■ UI
- Kami telah menghapus bagian penjelasan dari daftar Item yang dapat dibuat dengan Crafting oleh Pekerja.
- Kami telah memperbaiki masalah di mana hadiah yang telah diperoleh di Zona Hadum telihat di layar hadiah Perjamuan Tersembunyi.
- Kami telah memperbaiki masalah di mana ada bagian dengan teks yang kosong di antara Pengaturan > Notifikasi > Notifikasi Biasa.
- Kami telah memperbaiki masalah di mana UI Teritorial dan UI Utama tumpang tindih saat situasi tertentu.
- Kami telah memperbaiki masalah di mana efek ikon untuk Normal Hot Time di sebelah kanan Minimap ditampilkan secara tidak tepat.
- Kami telah memperbaiki masalah di mana tidak dapat membuat Mystical Gear jika melakukan Craft menggunakan Gear yang telah dipasang sebagai material.
- Kami telah memperbaiki masalah di mana terkadang Class lain terpilih saat menyentuh Class yang terletak di bagian paling bawah di Bengkel Gear > Daftar Penukaran Gear.
■ Class
- Kami telah memperbaiki masalah di mana terkadang tidak dapat menerima kembali waktu Cooldown saat gagal menggunakan Skill karena terkena serangan Skill yang tidak normal.
- Kami telah memperbaiki masalah di mana lokasi Heilang tidak normal saat Spiritwalker menggunakan Skill.
■ Sistem
- Kami telah memperbaiki masalah di mana sesekali suara pada Battlefield of the Sun tidak terdengar.
- Masalah Bug karena hak penyimpanan pada Android versi 10 telah diperbaiki.
- Kami telah meningkatkan stabilitas aplikasi untuk platform Android.
■ Konten
- Event pembebasan biaya yang terpakai saat memindahkan Outfit dari Wardrobe ke Tas Pearl telah berakhir.
- Event Poin Guild 2 kali lipat telah berakhir bersamaan dengan berakhirnya "Mari Berjuang Bersama untuk Guild Boss Rush!".
■ Pemberitahuan Dahulu
- [Pearl Shop] > [Toko Aksesori] akan diperbarui setelah Maintenance yang dijadwalkan pada 23 Maret.
ㆍSaat Update, Daftar Accessory, waktu pembaharuan dan catatan perpanjangan akan direset semua.
■ Event Baru
- Event Pra-registrasi Shai
・Priode Event: Setelah Maintenance 16 Maret (Selasa) - 22 Maret (Senin), pukul 23:59
- Kalahkan Kutum Kuno!
・Periode Event: Setelah Maintenance 16 Maret (Selasa) - 29 Maret (Senin), pukul 23:59
- Hadum vs Gurun Besar, Yang Mana Pilihanmu?
・Periode Event: Setelah Maintenance 16 Maret (Selasa) - 22 Maret (Senin), pukul 23:59
■ Event yang Berakhir
- Buku Kehadiran Premium Acher & Fletcher
- Mari Berjuang Bersama untuk Guild Boss Rush!
- Menuju Battlefield of the Sun!
- Puzzle Event
- Labirin Kuno yang Terlupakan
※ Produk yang penjualannya akan berakhir sampai "Pemberitahuan Selanjutnya" akan diumumkan terpisah di Patch Note melalui "Produk yang penjualannya telah berakhir".
※ Produk yang periode penjulannya telah ditentukan dapat dicek di penjelasan produk di Pearl Shop di ingame.
■ Produk Baru
- Primal Relic Crafter's Pack
- Relic Fragment Pack
- Relic Fragment Pack (Black Pearl)
■ Produk yang penjualannya telah berakhir
- Lightstone Fragment x500 Bundle
- Lightstone Fragment x500 Bundle (Black Pearl)
- Alchemy Stone Fragment x100 Bundle
- Alchemy Stone Fragment x100 Bundle (Black Pearl)
- Relic Fragment x4,000 Bundle
- Relic Fragment x4,000 Bundle (Black Pearl)
- Giant Relic Fragment Chest